LUKA HATI ISTRI

LUKA HATI ISTRI

Oleh:  Reinee  Tamat
Bahasa: Bahasa_indonesia
goodnovel16goodnovel
9.8
40 Peringkat
74Bab
342.4KDibaca
Baca
Tambahkan

Share:  

Lapor
Ringkasan
Katalog
Tinggalkan ulasan Anda di APP

Hubungan jarak jauh yang dilalui Aira dengan suaminya yang bekerja di luar kota selama bertahun-tahun ternyata harus berakhir begitu pahit. Dhani, suami yang selalu diharapkan kedatangannya oleh istri dan anak-anaknya itu ternyata justru berkhianat dengan wanita lain yang lebih muda.  Betapa sakitnya hati Aira mendengar kabar bahwa kepulangan suaminya kali ini ternyata dalam rangka ingin menikahi wanita lain yang tak lain adalah sekretarisnya sendiri di kantor tempatnya bekerja.  Dibanding tetap bertahan menerima pengkhianatan sang suami, Aira memilih untuk berpisah dari Dhani dan memulai hidup barunya bersama tiga anak mereka yang baru beranjak remaja. Akankah Aira mampu melewati itu semua? Lalu bagaimana juga dengan kisah ketiga anak yang memilih untuk tetap tinggal bersama Aira?  Bagaimana cara ibu tiga anak itu berjuang demi kebahagiaan mereka?

Lihat lebih banyak
LUKA HATI ISTRI Novel Online Unduh PDF Gratis Untuk Pembaca

Bab terbaru

Buku bagus disaat bersamaan

To Readers

Selamat datang di dunia fiksi kami - Goodnovel. Jika Anda menyukai novel ini untuk menjelajahi dunia, menjadi penulis novel asli online untuk menambah penghasilan, bergabung dengan kami. Anda dapat membaca atau membuat berbagai jenis buku, seperti novel roman, bacaan epik, novel manusia serigala, novel fantasi, novel sejarah dan sebagainya yang berkualitas tinggi. Jika Anda seorang penulis, maka akan memperoleh banyak inspirasi untuk membuat karya yang lebih baik. Terlebih lagi, karya Anda menjadi lebih menarik dan disukai pembaca.

Komen
user avatar
Latifatuz Zafina
lanjut kakk ceritanya mantap dan bermanfaat aku tunggu lanjutan nya
2022-06-02 20:41:58
2
user avatar
AngelRos
Ceritanya bagus, kalimat2nya mengalir apik & karakter wanita utamanya kuat...
2022-04-23 07:17:19
1
default avatar
Niken
bagus ceritanya gak belibet
2022-03-17 07:11:03
0
user avatar
andra
pemuda yang tidak terduga
2022-02-03 20:27:17
0
user avatar
I Gusti Ayu Ratna Sari
Cerita keren, ndak bertele-tele apalagi banyak drama melankolis. Selalu suka dengan karakter perempuan yang kuat dan bisa bangkit setelah terpuruk.
2021-12-06 14:19:20
3
user avatar
Senja
gak ada lanjutan atau extra part gtu?
2021-11-18 00:52:34
0
user avatar
MeeNong
lanjut autor cerita nya bagus bngttt.
2021-10-28 11:59:04
0
user avatar
Jamilah
ya sayang nya tertunda trus bikin galau menunggu
2021-10-26 23:26:59
1
user avatar
Anggit Prasetyo
bagus tidak bertele tele critanya
2021-10-22 09:17:14
1
user avatar
Hana Rosalina
ceritanya bagus banget gak bertele2, pemeran utama "aira" tidak dibikin bego... salut salut ...
2021-10-19 01:01:59
0
user avatar
Noviyanti Linggar Kusuma
syukaa ceritanya
2021-10-15 09:20:09
0
user avatar
Y'yuk Thue Shibat
ceritanya bagus,aku suka
2021-10-08 21:41:36
0
user avatar
Innayah
cerita yg menarik
2021-09-18 17:18:35
1
user avatar
Nit-nit
bagus .........
2021-09-14 05:05:16
0
user avatar
Yusuf Maulana
.................................
2021-08-27 06:38:53
0
  • 1
  • 2
  • 3
74 Bab
TAK BISA PULANG
"Mas, lebaran nanti bisa pulang kan?" tanya wanita itu di telepon. Seseorang di seberang sana nampak terdiam sejenak. Mungkin sedang berpikir. Haruskah lelaki itu butuh berpikir untuk pulang ke kampung halaman bertemu dengan istri dan anak-anaknya? "Mmm, mas belum tahu lebaran tahun ini bisa pulang atau tidak, Dek. Nanti mas kabari lagi ya?" "Tapi anak-anak sudah nanyain terus, Mas. Mereka sudah rindu sama kamu," protes sang istri. "Iya deh, nanti mas usahakan pulang. Tapi sepertinya mungkin pulangnya habis lebaran, Dek. Itu pun nggak bisa lama-lama." "Kok habis lebaran? Memangnya kantor buka pas lebaran? Biasanya enggak kan, Mas?" "Bukan gitu, ee ... maksud mas, iya, mas kejatah piket pas hari H. Gentian lah sama temen-teman, Dek. Masa' mas bisa pulang terus pas lebaran. Nggak enak sama yang lain," kata lelaki itu menjelaskan. Humaira termenung. Apa iya ada piket di kantor suaminya pas hari lebaran? Selama bertahun-tahun menjadi istri Dhani, lelaki it
Baca selengkapnya
MENDATANGI PERNIKAHAN SUAMI
"Mas," Aira membuka pelan pintu kamar anak sulungnya setelah mengetuknya beberapa kali. "Ada apa, Buk?" Alif berjalan menghampiri pintu melihat ibunya menyembulkan kepala dari baliknya. "Sudah mau tidur? Ibu mau bicara." "Belum ngantuk kok. Bicara apa, Buk?" Alif menyingkir dari depan pintu untuk membiarkan ibunya masuk. "Tutup pintunya ya, Mas. Ibu mau ngomong agak serius," kata Aira. Alif pun segera menutup pintu kamarnya. Lalu berjalan mendekati sang ibu yang sudah duduk di tepi ranjang. Setelah Alif duduk, Aira nampak menyerahkan ponsel pada anaknya. Sebuah foto yang beberapa hari lalu dikirimkan Linda padanya. "Ini apa, Buk?" Alif nampak sedikit bingung saat menerima ponsel ibunya. "Baca aja dulu, Mas." Kemudian dengan serius Alif mengamati foto undangan pernikahan yang diberikan oleh ibunya itu. Tak ada yang dia ucapkan saat selesai membaca isi dalam undangan itu. Apalagi saat melihat wajah ayahnya yang terpampang jelas di dalamny
Baca selengkapnya
KEKECEWAAN ANAK-ANAK
Hari berikutnya Linda menelpon Aira lagi. Wanita itu benar-benar tidak menyangka Aira nekat pergi ke pernikahan suaminya. "Kamu tahu dari mana, Lin, aku pergi ke sana?" "Ya dari keponakanku lah. Dia ada di sana pas kamu bikin semua tamu undangan melongo. Lalu saat kamu pergi, ibu mertua suamimu katanya sampai pingsan." "Oya? Kasihan juga ya sebenarnya. Tapi aku nggak terima dibohongi seperti ini, Lin." "Selamat Ra, kamu menang kok. Suamimu langsung diusir dari rumah mertuanya setelah itu. Tapi ..." "Tapi apa, Lin?" "Istri mudanya mengikutinya. Dia bersikukuh tetap ingin bersama suamimu katanya." "Ooh, cinta sejati rupanya?" kata Aira sarkas. "Nggak tau deh. Katanya sih karena dia terlanjur hamil." "Ooh, jadi begitu. Oke, Lin, terima kasih ya infonya. Sebenarnya yang kulakukan kemarin belum seberapa. Aku hanya ingin memperjuangkan anak-anakku, Lin. Maaf jika harus ada beberapa orang yang tersakiti karena tindakanku. Itu bukan mauku." "
Baca selengkapnya
PENYEMANGAT HIDUP AIRA
"Kamu tidak akan bisa menghidupi anak-anak tanpa aku, Dek. Itulah kenapa aku tidak akan pernah menceraikanmu," ucap Dhani dengan sombongnya. "Jangan terlalu percaya diri, Mas. Aku tidak membutuhkan belas kasihanmu untuk menghidupi anak-anakku. Mereka tidak akan kubiarkan hidup dengan melihat kehidupan kita yang seperti ini. Melihat ayahnya memperlakukan seorang wanita.dengan.semena-mena. Apa jadinya kehidupan mereka nanti jika sampai ada yang menirumu?" "Maksud kamu apa, Dek? Aku nggak ngerti kamu ini ngomong apa sih?" "Kalau aku tetap bersama kamu. Anak anak akan melihat bahwa menyakiti pasangan itu sebagai sesuatu yang wajar dan lumrah, Mas. Aku tidak ingin mereka kelak sepertimu." "Tapi aku masih mencintai kamu, Dek. Aku mencintai anak anak. Aku tidak mungkin meninggalkan kalian. Aku ... aku sebenarnya terpaksa menikahinya karena ..." "Cukup, Mas! Aku tidak mau mendengar alasan apapun darimu. Kenapa kamu menikah dengan wanita itu, sama sekali bukan urusanku
Baca selengkapnya
MERTUA YANG IKUT CAMPUR
"Buk, ada eyang datang." Aira sedang berkutat di dapur untuk mempersiapkan makan malam saat Shofia mengabarkan kedatangan kakek neneknya sore itu. Mereka adalah orang tua Dhani, karena kedua orang tua Aira sendiri sudah berpulang beberapa tahun yang lalu. "Iya, di suruh masuk, Dek. Ibu cuci tangan dulu." "Sudah, Buk. Sudah di ruang tamu kok," jawab anak gadis remajanya itu. Aira sudah menduga. Mertuanya pasti akan datang sebagai penengah dalam permasalahannya dengan Dhani. Kedua orang tua yang sudah berumur itu tidak mungkin datang ke rumah ini tanpa sebab yang jelas. Usia mereka sudah cukup lanjut, itulah alasan kenapa selama ini Dhani tidak mengijinkannya dan anak-anak mereka ikut tinggal di perantauan bersamanya. Dhani adalah anak tunggal, dan kedua orang tuanya juga tidak mau diajak pindah meninggalkan rumah mereka. Jadi, Aira biasanya yang minimal dua kali seminggu menengok mereka untuk melihat keadaan. Meskipun Dhani sudah menyewa seorang asi
Baca selengkapnya
GUNJINGAN TETANGGA
"Ibuk dari mana?" Alif menyambutnya di teras sesaat setelah Aira memarkirkan mobilnya di garasi. Wanita itu turun menutup pintu mobilnya, lalu berjalan beriringan dengan anak sulungnya ke dalam rumah. "Ibu habis dari toko perhiasan, Mas." Aira mendudukkan tubuh lelahnya di kursi tamu. "Lhoh, ngapain Buk?" "Ibu akhirnya jual perhiasan. Lumayan mas masih bisa laku 20an juta." "Perhiasan peninggalan eyang?" Alif mengikuti ibunya duduk. Dahinya berkerut. "Iya." "Katanya ibu mau jual motornya Alif? Kok malah perhiasannya yang dijual?" "Setelah Ibu pikir-pikir, mendingan perhiasannya aja mas yang dijual. Lagian Ibu juga nggak terlalu suka pakai perhiasan. Model perhiasan peninggalan eyang juga sudah kuno. Motor mas juga lebih berguna dibanding perhiasannya kan?" "Tapi kan Ibu sayang banget sama perhiasan itu. Satu satunya yang mengingatkan Ibu sama eyang." "Nggak apa apa, Mas. Cuma perhiasan aja kok. Yang penting doa ibu tidak pernah lupa un
Baca selengkapnya
MENANTU IDAMAN LAIN
"Sebenarnya Ibu ini heran, Le. Kenapa sih Kamu harus nyuruh Bapak sama Ibu nggak jujur soal pernikahanmu pada Aira?" Dhani sedang duduk di serambi rumah orang tuanya sore itu dengan sang bapak saat ibunya ikut bergabung. "Ini di luar rencanaku, Bu. Aku nggak menyangka Aira akan tahu soal pernikahan ini. Awalnya aku bermaksud merahasiakan ini dari Aira dan anak-anak. Aku ingin memberi mereka kejutan bahwa tahun ini aku sudah pindah ke kota ini memimpin kantor cabang baru. Momennya tepat, pas lebaran aku dipindahkan ke sini. Nggak taunya Aira malah datang ķe pernikahanku dan Soraya. Aku juga nggak tahu dia dapat informasi itu dari siapa." Dhani terlihat frustasi saat mengatakan semua itu. Bagaimana pun, dalam hatinya tak pernah ada niat untuk menyakiti Aira, apalagi anak-anaknya. Namun hasrat lelakinya yang meronta, saat berjauhan dengan sang istri selama berbulan-bulan membuatnya jatuh dalam pelukan karyawan barunya yang baru dua tahun bekerja di kantor itu. Soray
Baca selengkapnya
PARCEL DARI ATASAN
"Mas." Alif yang baru saja keluar dari kelasnya dan berniat menuju perpustakaan sontak menoleh. Adnan mengejar dengan langkah tergesa di belakangnya. "Ada apa?" tanyanya. "Ayah ngajak ketemuan. Nanti habis pulang sekolah." "Ya udah, temuin aja," jawabnya santai. "Tapi ayah suruh ngajak Mas Alif." "Dia nggak bilang kok. Kamu aja yang pergi. Mas nanti mau buru-buru pulang." "Tapi Mas, katanya penting. Soal Ibuk." "Kalau penting biar datang ke rumah aja. Udah Dek, nggak usah ikutan pusing," kata Alif menepuk bahu adiknya. "Mas mau kemana?" "Perpus. Mau ikut?" Adnan menggeleng. Lalu Alif pun berbalik melanjutkan langkahnya yang tadi sempat tertunda. . . . Siang harinya Adnan menunggu kakaknya di parkiran dengan gelisah. Kelasnya selesai setengah jam lebih awal dari kelas Alif. Sudah dari seperempat jam yang lalu, ponselnya tak berhenti bergetar. Dari sang ayah. Dan karena tidak enak hati, akhirnya Adnan memutuskan untuk menga
Baca selengkapnya
BUKAN ANAK PAK HERMAWAN
Aira mematut diri di cermin. Setelan gamis plus khimar warna salem jadi pilihannya untuk bertemu atasan Dhani malam ini. Cukup lama dia memperhatikan bayangan wajahnya di depan sana. Rupanya beberapa kerutan memang sudah lumayan terlihat jelas di wajahnya. Aira mendesah. "Ibuk cantik." Aira tersenyum tipis. Dari cermin dia bisa melihat Alif sudah berdiri bersandar di pintu kamarnya memperhatikannya yang masih duduk di depan meja rias. Anak itu sudah rapi dengan celana jeans dan kaos polonya. Alif memang sudah terlihat sangat dewasa di usianya yang hampir menginjak 18 tahun. Apalagi jika sedang mengenakan baju casualnya. Besar dan tinggi badannya pun sudah sedikit melampaui ayahnya, Dhani. "Apa sih, Mas?" Aira menepiskan tangannya ke udara sambil mengulum tersenyum. Alif pun kemudian berjalan menghampiri sang ibu. "Beneran, ibu masih cantik kok. Nggak kalah sama yang masih gadis," goda Alif. Aira tahu Alif hanya bermaksud menghiburnya saja. "Kalau ibuk
Baca selengkapnya
PEMBUKAAN KANTOR CABANG
Suasana rumah keluarga Salim nampak sedikit sibuk malam itu. Pak Salim nampak sudah siap dengan dandanan jas warna hitamnya, sementara istrinya sudah rapi dengan kebaya dan sanggul besar di kepalanya. Raut muka mereka nampak begitu sumringah. Apalagi yang bisa membuat mereka bangga selain pelantikan putra semata wayangnya, Dhani Hendrawan Salim, sebagai Kepala Cabang kantor barunya yang diresmikan beberapa saat lagi. Dhani, keluar dari kamarnya dengan setelan jas warna navy, sementara Soraya sudah terlihat seksi dengan dress panjang ketat yang memperlihatkan lekuk tubuhnya dengan warna senada dengan suaminya. Seharusnya Aira lah yang malam ini mendampingi suaminya itu dalam pelantikan malam ini. Tapi apalah daya, malang tak dapat ditolak untung tak dapat diraih. Dhani telah memiliki pendamping lain untuk acara membanggakannya malam ini. Istri mudanya yang juga berprofesi sebagai sekretarisnya selama ini. "Ayo buruan, Le. Nanti kita terlambat lho!" teriak sang Ibu dari
Baca selengkapnya
DMCA.com Protection Status