Share

PART 110

       Apa yang diramalkan oleh Dato Hongli itu terbukti beberapa bulan kemudian. Kompeni Belanda yang berada di wilayah Celebes mengirimkan lima kapal perang menuju Tanaru. Lima kapal perang besar itu berisi lebih kurang seribu serdadu.

      Para nelayan dan kapal penangkap ikan dari Tanaru yang sedang melakukan kegiatannya di Selat Celebes telah memantau kedatangan kapal-kapal itu langsung mengangkat layar dan segera balik ke Tanaru untuk memberitahukan kepada Galara Tanaru, La Mudu.

       La Mudu pun segera mempersiapkan segala sesuatunya. Termasuk hal pertama yang dilakukan adalah memasang ratusan meriam di sepanjang pesisir sekitar Tanaru, yaitu mulai Pelabuhan Wadu Mbolo sampai ke Pantai Panjang. Demikian juga kapal-kapal perang bekas pampasan dari Pulau Sangiang yang di dalamnya masih terpasang meriam, pun langsung disiapkan di sekitar Selat Gilibanta dengan berpura-pura sebagai kapal nelayan. Di kap

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status