Share

58. Lukman Melarikan Diri

Lima belas menit kemudian Wisnu dan Lukman sudah sampai di kantor. Bu Desi sekretaris Pak Aldi yang sekarang menjadi sekretaris Rizki memberitahukan bahwa mereka sudah datang.

Nampak kekhawatiran dan sedih terlihat di wajah keriput Bu Yati, biar bagaimanapun juga Lukman adalah anaknya yang dari kecil selalu patuh dan tidak pernah membangkang.

Entah mengapa setelah dewasa mereka semua berubah setelah mengenal kekuasaan dan harta.

Berbeda dengan Ridho yang dari kecil suka berbuat ulah sampai-sampai pernah dikeluarkan dari sekolah akibat sering tawuran, namun sekarang dialah yang paling sayang kepada orang tuanya.

Kehidupan telah merubah sifat dan sikap seorang manusia, tergantung dari pribadi masing-masing.

“Kenapa Bu, apa Ibu khawatir dengan Lukman? ”tanya Pak Sugimin pelan tanpa diketahui Rizki.

“Iya Pak, Ibu hanya nggak habis pikir dia bisa melakukan ini semua, padahal dari kecil Ibu tahu banget watak anak itu, dia itu hanya ikut-ikutan Pak, mengikuti si Doni yang pencicilan itu,” g
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status