Share

26 | Razka

Jovanka keluar dari mobil dengan wajah kusut. Dia membanting pintu mobil dengan kuat sebelum berjalan cepat meninggalkan Revan.

Di belakangnya, Revan tampak menyusul dengan segera. Dia tidak bisa membiarkan Jovanka marah padanya lebih lama. Ini memang disebabkan olehnya. Tapi Revan rasa, ia tidak salah sama sekali. Hanya Jovanka saja yang merasa tidak terima dengan apa yang Revan lakukan.

“Pergi, brengsek!” maki Jovanka. Dia tahu Revan berjalan mengekorinya. Jadi dia berteriak untuk membuat pria itu berhenti melakukan sesuatu yang membuat Jovanka semakin marah.

“Jo, kenapa kamu harus marah?” Revan tidak mengerti, memang apa yang salah dari kejadian tadi? Bahkan sejak awal Revan sadar, istrinya itu juga menginginkannya. Jovanka mungkin hanya tidak ingin mengakuinya.

“Kamu sama tidak tahu malunya dengan kekasihmu itu,” ucap Jovanka. Revan bahkan tidak terlihat merasa bersalah setelah apa yang ia lakukan pada Jovanka. Dan itu membuat Jovanka semakin kesal.

“Aku ini suamimu.”

“Kamu bahka
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status