Share

514. Siapa Pencuri Tongkat?

Pendekar Bunga Teratai terkejut melihat kedatangan Putra Mahkota di kediamannya. Pendekar Pasir Putih yang tengah berada bersamanya di sana juga tampak heran. Mereka langsung berlutut hormat pada Putra Mahkota itu.

Tak lama kemudian Putra Mahkota langsung menarik pedang di punggungnya lalu mengarahkannya ke leher Pendekar Bunga Teratai.

“Di mana kau sembunyikan tongkat hitam milik Bimantara?” ancam Putra Mahkota.

Pendekar Bunga Teratai dan Pendekar Pasir Putih terkejut mendengar pertanyaan dan ancaman pedang itu.

“Ampun, Yang Mulia. Ada apa semua ini? Kenapa yang mulia menuduh hamba menyembunyikan tongkat hitam milik Bimantara itu? Bukankah adab setiap pendekar tidak diperbolehkan merebut senjata masing-masing. Jika pun pendekar itu bertarung dan telah membunuh pendekar lainnya, dia harus mengubur pendekar itu bersama senjata andalannya. Menguasai senjata pendekar lain adalah bukan seorang pendekar sejati,” ucap Pendekar Bunga Teratai.

“Tongkat hitam Bimantara telah hilang di penjara
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status