Share

21. Merampas Elang Sayap Perak.

Hong Yi menganggukan kepalanya, kini ia memahami dengan baik penjelasan dari gurunya. Hal ini juga dibuktikan dengan pertarungan jarak dekat yang belum pernah ia lakukan, kecuali bersama gurunya.

Beberapa hari kemudian, Bai mulai akrab dengan Hong Yi setelah beberapa saat berbincang santai. Hingga ditengah peristirahatan mereka mengumpulkan energi Qi, Luo Xiang merasakan beberapa aura menuju ke arah mereka.

"Apa kau merasakannya?" Bai bertanya tanpa memperdulikan rombongan yang akan berhenti tepat diatas langit keberadaan mereka.

"Yaa... Tapi aku juga tidak perduli!" Luo Xiang menatap Hong Yi yang tengah mencoba menekan aura tubuh racunnya.

"Sudah kuduga... Kau sebenarnya cukup jenius untuk mempelajari sesuatu yang sulit bagi Kultivator biasa..."

Menatap dengan bangga, tiba tiba matanya teralihkan keatas langit setelah mendengar suara elang sayap perak melengking diudara.

"Tidak ada habisnya orang orang bodoh yang mencari kematiannya sendiri...," gumam Luo Xiang.

Swuuuush! Swuuus
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status