Share

Bab 54

Calvin langsung duduk pas di sebelah Xiever. Karena dia merasa orang penting dan diperhitungkan, dia pantas duduk satu meja bersama Nona Wilmer. Dia berusaha mencari perhatian.

“Gaun merah yang Anda kenakan sungguh indah, Nona Wilmer. Saya rasa, Anda adalah orang paling cantik dan menawan saat ini,” pujinya.

Sedikit pun Ethelyne tidak terkesan dengan pujian murahan itu. Meskipun posisi manager di hotel ini begitu dibanggakan Calvin, bagi Ethelyne tidak ada arti apa apa.

Di acara reuni kali ini tujuan utamanya adalah mengambil hati dari seorang Marvin Rock, baik kepentigan asmara maupun kepentingan bisnis.

Namun, sepertinya rencana Ethelyne tidak berjalan dengan baik dan hasilnya tidak sesuai dengan ekspektasi.

Sungguh mengecewakan.

Pujiannya tidak dihargai, Calvin mengalihkan perhatiannya kepada Marvin. “Hei Rocky, apa menu makanan di sini pernah kau nikmati ketika berada di penjara?”

Marvin tidak butuh pembelaan dari si
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status