All Chapters of Pengantin Dadakan : Chapter 31 - Chapter 40
95 Chapters
Diagnosa Baper Akut
Aku muntah sampai keluar air mata. Nggak ada lagi isi perutku yang bisa dikosongkan. Tinggal air warna kuning yang rasanya luar biasa pahit. Seriusan, aku nyerah kalau udah kena magh. Biasanya Mama bakalan ngurusin aku sampai sembuh. Mas Jimmi ngasih aku tisu buat lap mulut sama air mata yang nggak mau berenti dari tadi. Kenapa aku nangis? Semua pikiran numpuk jadi satu di kepalaku. Ya, skripsi yang harus kelar semester depan biar aku nggak jadi mahasiswa abadi di kampus. Turnamen yang nggak lama lagi bahkan surat izin berangkatnya belum aku pegang. Belajar masak belum ada progres. Sekarang ditambah sama masalah antara Kayla sama Mamas. Mau nggak mau aku keseret. Gosip hamil, konten yang belum aku buat, bla bla bla, banyak lagi yang lain. “Jangan pegang-pegang.” Aku menepis tangan Mas Jimmi yang berusaha membantu aku berjalan. Aku harus ke rumah sakit sekarang, atau ke apotik beli obat, terus telpon Mama minta jemput. “Kamu sakit?” Dia lihat aku lagi main akrobat apa sampai nanya
Read more
SP 1
Tubuhku rasanya lelah luar biasa, mata juga jangan tanya lagi sudah ingin terpejam. Tapi di sebelahku Cantika sedang tidak enak badan. Dari muntahnya saja jelas sekali gadis bergigi taring satu ini habis makan mi instan. Sudah berapa kali aku bilang jangan. Dia tak mendengar, jadilah seperti ini. Plus mungkin dia ada tekanan lain. Tebakanku karena salah paham video Kayla. Ada sebuah klinik cukup terpercaya. Aku membelokkan mobil dan membantu Cantika berjalan. Selanjutnya ia dapat penanganan segera. Maghnya cepat sekali membuat atlet taekwondo ini jadi lemah tak berdaya.“Ya, silakan dirawat inap saja kalau memang disarankan begitu.” Aku mengiyakan perkataan dokter kalau memang harus ada penanganan lebih lanjut. Aku sempatkan menelepon executive chef walau hari sudah malam. Khawatirnya besok aku lupa meminta izin. Tak bisa aku tahan lagi kantuk mataku ini. Sudah sangat ingin memejam. Namun, aku harus membantu dia yang sedang lemah untuk makan dan minum obat. Melihatnya kalem seperti
Read more
Berita Dadakan
Bagian 24 “Yakin udah bisa kuliah?” tanyaku pada Can ketika pagi hari dia sudah siap sekali untuk pergi ke kampus.“Yakin, Mas, skripsi harus dikerjain. Terus taekwondo juga tiga minggu lagi mau berangkat. Semuanya nggak bisa santai-santai.” Sudah kuduga ketika sedang serius dengan sesuatu Can tidak pernah main-main. “Harus jadi keduanya? Emang salah satunya nggak bisa ngalah, atau dilupakan. Atau dahulukan skripsi biar kuliah kamu cepat selesai. Taekwondo, kan, bukan hal yang wajib, Can.” Baru sebentar dia berdiri saja sudah mencari kursi. Baru aku paham ternyata sakit magh bisa seperti ini. “Nggak bisa. Kapan lagi dapat kesempatan ke Korea, Mas.” “Ke Korea aja, kan? Gampang. Sembuh kamu kita pergi berdua.” Penawaran dariku kalau memang hanya ingin jalan-jalan tujuannya. “Suasananya beda, Mas. Antara jalan-jalan sama jadi kontingen. Pokoknya, Can tetap pergi. Pasti bisa, kok, nanti bawa bekal aja dari rumah biar nggak jajan sembarangan.” Ya sudah kalau memang seperti itu keputus
Read more
Factor X
Aku minta pulang, asli nggak betah banget di rumah sakit. Salah satu sebabnya karena aku harus satu ranjang berdua sama Mamas. Udahannya sempit, dingin lagi, pengen meluk tapi malu. Mana tanganku masih diinfus. Situasi yang membagongkan.Belum lagi aku yang nggak juga sembuh. Di rumah lemes banget. Jalan aja sampai raba-raba dinding. Apa-apa serba dibantuin. Mau nggak mau ya jadinya kami bersentuhan. Kelar udah perjanjian meja bundar di antara kami berdua. Tapi untuk urusan perhatian aku akui Mamas memang luar biasa sekali. Nggak ada yang luput apalagi urusan makanan. Kenapa bisa orang sebaik dia ketemu sama Kayla yang julidah ya? Habis itu gantinya aku yang gaje lagi. Ya udah, Mas, terima takdir aja, ya. Aku juga mulai belajar dikit demi dikit terima kalau kita bukan lagi sepupu. Hari ketujuh aku sakit, sudah mulai ada perubahan. Walau rasa makanan masih pahit banget di mulut. Aku yakin, sih, Mas Jimmi(n) pasti masakin yang enak-enak, tapi memang tawar sekali. Jadi aku telan aja ya
Read more
Tujuannya Apa?
Bagian 26 “Can,” panggil Mamas lagi. Aku pengen jadi duta sampho lain. Eh, tapi jangan deh, entar ke mana-mana lagi pikiran kalau bahas keramas. Gak kelar-kelar masalah. “Can!” Agak tinggi nada Mamas panggil. “Can, astaghfirullah. Kamu ngapain? Mas panggil dari tadi nyaut aja enggak. Kayak nggak punya kuping kamu.” Mungkin Mas Jimmi(n) heran lihat aku nempel di dinding. “Mas, jangan sekarang, please. Can belum siap.” Jujur aja, deh, daripada kena terkam. Dicium aja bisa kaku apalalagi kalau dia macem-macem. “Emang kamu pikir Mas mau ngapain. Mas mau cerita, loh. Astaga anak ini. Pikiran dia yang ngaco.” Oh, ya ampun. Aku suudzon melulu, hadeh, pikiranku ternoda cerita dewasa kayaknya. Padahal baca aja nggak pernah. “Iya, Mas, emang mau cerita apa?” Aku udah nggak nempel lagi di dinding. Aku pasang kuping denger cerita Mas Park Jimmi(n). Kayaknya serius, sih. Kelihatan dari mukanya. “Mas, mulai hari ini udah berenti kerja di hotel,” katanya dan bisa membuatku seketika berdiri
Read more
Disergap
Setidaknya aku sudah mencoba terbuka dengan Can. Aku cerita tentang keputusan sepihak dari hotel yang memecatku. Dia terkejut, tapi habis itu ekspresinya cepat sekali kembali seperti semula. Lewat tengah malam aku terbangun dan masih melihat Can memelukku seperti tadi. Wow, dia tidak merasakan keram? Posisi yang agak tidak aman bagi jantungku. Gawat kalau setiap hari seperti ini. Aku mengajak Can pergi ke pasar pagi. Di sana barang-barang baru datang, masih gelap memang, tapi kualitas tak diragukan lagi. Aku selalu berbelanja di sana untuk mengisi kulkas di rumah mamaku dulu. Sambil membicarakan rencana bulan madu ke Korea saat Can kompetisi atau apalah itu aku tak terlalu tahu.Terkejut Can? Tentu saja, dia sampai membuka google demi mencari arti dari kata transaksi suami istri yang kata dia tadi malam ada uang ada barang. Haduh, absurd sekali isi kepalanya. Dia samakan dengan jual beli di pasar. Sampai akhirnya Can paham dan memandangku sangat aneh. Ya, memang kenapa? Wajar suami
Read more
Surat Izin
Degup jantungku lumayan kencang. Nggak tahu dengan Can. Yang jelas kami sama-sama bingung dan kembali mengurus masakan yang belum selesai. Sampai-sampai aku salah memberikan instruksi, dan kami jadi tertawa sendiri. Bisa-bisanya dipergoki oleh Mama. Mau ditaruh di mana muka ini. “Enak banget aroma masakannya.” Mamaku keluar dari kamar begitu juga dengan mama mertua. Pagi sebentar lagi akan masuk. Aku meminta Can untuk menuang dan menyuguhkan semangkuk sup dengan rapi untuk kedua orang tua kami. Nggap apa-apa makan pagi-pagi sekali, nggak ada yang melarang juga. “Can, kamu menunjukkan perubahan yang bagus semenjak menikah sama Jimmi. Tahu gitu dari dulu Mama jodohin kamu sama dia,” kata mama mertua. Dia menyicip masakan buatan Can. Ya, jelas enak, ada andilku sangat besar di sana. “Tahu, nggak. Sebenernya dari dulu kami pengen jodohin kalian. Tapi Jimmi udah keburu pacaran sama Kayla. Untung sebenernya waktu dia dulu naikkan mahar tiga kali lipat. Jadi jalur expres tanpa hambatan k
Read more
Suara Hati Istri Indosiar
Selesai dua mama pulang. Kami menjalani aktifitas masing-masing. Bener-bener seperti saat masih lajang. Paling ya, Mas Jimmi(n) akan bertanya aku udah makan atau belum. Soal belajar masak? Kadang-kadang nggak sempat. Dia lagi sibuk mau syuting, katanya untuk kejar tayang selama satu bulan di tivi. Apa Mamas lupa, ya, kalau aku mau ke Korea Selatan bentar lagi. Nggak sampai tiga minggu. Semua yang dia minta aku iyakan. Termasuk satu kamar. Tapi, kok, nggak ada apa-apa, sih. Sengaja mengulur waktu biar aku nggak jadi pergi atau gimana? Mas Jimmi(n) ngerti nggak, sih, kalau aku rela melakukan apa saja demi agar bisa bertanding ke Korea Selatan. Nggak banyak kontingen terpilih. Delapan orang aja, tiga perempuan salah satunya aku. Kalau nggak jadi pergi cuman karena urusan yang satu ini, iiih, nggak maulah aku. Kapan lagi bisa ke sana. Kalau pergi pakai uang sendiri sayang, ciiin, duitnya. Masak gadaikan ginjal aku, hiks.Oke, aku coba bermanis-manis sama dia. Bahkan aku berinisiatif bel
Read more
Bingung di Negeri Orang
Mas Jimmi(n) bangunin aku pagi-pagi banget. Dih, dia nggak peka sama sekali apa kalau aku udah kekurangan kasih sayang juga kurang tidur atau kurang diajak tidur kali, ya. Ya Allah jadi kayak hamba ini pengemis cinta saja. Untung cuman pendam dalam hati, coba kalau aku ucapkan. Udah babak belur si Mamas aku buat. “Can, kita ke bandara loh, pagi-pagi, ayo bangun. Ya Allah anak ini.” “Iya, iya, bangun.” Aku tendang guling sama selimut. Mengkaget, Bestieh. Mas Jimmi kesayanganku dan yang paling nyebelin udah siap, rapi, ringkes, plus ganteng. Begh, lelet amat aku jadi orang. Nggak lama aku mandi pagi. Lima belas menit selesai. Lagi malas dandan, percuma juga. Es batu di dalam kulkas empat pintu gak cair-cair dari kemarin. Pagi ini kami pergi pakai taksi. Katanya mobil Mas Park Jimmi(n) kw sepuluh dititipkan di rumah mama mertua. Sepanjang perjalanan kami diam membisu. Mamas buka hape. Lagi ngapain? Nggak tahu atau lebih tepatnya aku nggak mau tahu. Bodo amat. Taksi sampai di bandara
Read more
Angin Musim Dingin
Nggak ngerti juga kenapa Can cemberut terus dua hari ini. Sampai-sampai di dalam pesawat juga sewot banget jadi orang. Pakai salah peribahasa lagi. Ayam mati di lumbung ketan. Ha ha, astaghfirullah. Tingkahnya ada aja. Untungnya dia sekarang udah tidur nyenyak. Kepalanya nyender di bahuku. Kalau begini dia jadi sweet banget. Aku lihat mukanya seperti kelelahan. Ya, memang beberapa minggu ini aku terlalu cuek sama dia. Tapi, nggak ada pilihan lain. Sibuk kejar tayang, walau ada beberapa hari pulang cepat, tapi aku harus mengurus tempat tinggal kami selama di Seoul nanti. Nggak masuk dananya kalau tinggal di hotel selama 45 hari kurang lebih. Jadi aku meminta tolong dari seorang teman yang punya kenalan untuk mengurus rumah kami di sana. Can, tangan sama kakinya nggak bisa diem selama tidur. Aku jadi bangun tiap sebentar. Kadang dia meluk, kadang dia pegang muka aku. Nggak jelas. Bisa dia seperti ini di dalam pesawat. Aku beneran nggak jadi tidur. *** Pesawat telah mendarat di Ban
Read more
PREV
123456
...
10
DMCA.com Protection Status