Setelah mengatakan itu Arsen pun keluar dari kamar Valerie karena memang mereka beda kamar.Ya Valerie benar benar sendiri di negara ini dia harus memulai hidup baru nya tanpa harus menyusahkan suami nya itu, tentu saja Valerie sudah di berikan kartu Black card milik Arsen namun dia takut untuk menggunakannya.Valerie pun membuka Internet dan dia mencari cari sewa tempat untuk usaha nya yang akan dia bawa ke negara ini.Sedangkan Arsen duduk berdiam diri di kamar nya, dia seperti merasa bersalah telah mengatakan hal itu kepada Valerie, saat tengah berdiam diri ponsel Arsen pun berbunyi"Hallo" Jawab nya singkat"Hallo sayang, kamu di mana" tanya Erine Dari ujung sana"Ada di kantor" ucap Arsen berbohong"Sayang, bisakah kamu menemani ku malam ini, teman ku berulang tahun di hotel x " ucap Erine"Maaf Erine aku sedang sibuk" ucap Arsen menolak"Sayang kok kamu gitu si, kamu tega ya jika nanti aku datang sendiri dan teman teman aku akan merundungku" ucap nya manja"Tapi aku sibuk Erine"
Last Updated : 2025-10-08 Read more