Share

Episode 26.

Tidak ada yang lebih mengesalkan daripada pergi ke Paris dengan berjalan kaki.

Sesi curhat dengan dalih mencari mobil itu nyatanya tidak membuahkan hasil yang sesuai dengan alibi. Jake tidak berhasil menemukan satu onggok mobil pun yang setidaknya layak digunakan atau sekedar mesinnya masih menyala. Hal tersebut mau tidak mau membuat kami berjalan kaki, ribuan mil akan kami jalani untuk menuju ke Paris.

Aku menatap bingung ketiga pria dalam kelompok ini yang terlihat saling tidak berbicara. Bahkan Jake yang cerewet pun ikut terdiam yang membuatku merasa heran sekaligus terkejut, pria bermata emas itu ternyata bisa diam seperti itu juga ya.

“Setidaknya, Tanah Perancis tidak sesunyi London,” Jake bersuara, berinisiatif untuk membuka topik obrolan karena mungkin sudah merasa tidak nyaman dengan kesunyian yang mencekik ini. “Lusinan meter di depan sana terdapat keberadaan manusia. Itu pun jika bukan sekelompok penjarah menyebalkan

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status