Share

Bab 37 | Tidak Tau Malu

Jam sudah menunjukan pukul satu siang, aku memutuskan untuk meninggalkan kantor yang baru kusinggahi selama tiga jam lamanya ini, memilih mengendarai mobilku menuju ke rumah sakit, di mana istriku bertugas. Aku harus menemui Safeea, menjelaskan segalanya dan memintanya untuk tidak menceraikan ku.

Ya, aku yakin dengan sedikit merendahkan diriku dengan meminta maaf kepadanya, Safeea pasti bisa memaafkan dan menerimaku lagi untuk menjadi suaminya. Setelah itu akan kuselesaikan masalahku dengan Adelya, membuatnya yakin jika aku mampu, menjadi suami yang bisa berbuat adil kepada kedua istri. Ya, aku pasti bisa, aku harus optimis. Hanya perlu sedikit usaha untuk melakukannya. Semangat, Mar!

=================================

Sekitar empat puluh menit kemudian, kini aku telah tiba di parkiran rumah sakit tempat Safeea bertugas, dengan penuh percaya diri, aku melangkah pasti, menyusuri lorong-lorong rumah sakit, yang menghubungkan ke ruangan di mana biasanya Safeea bertugas.

Setelah mengetuk
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (4)
goodnovel comment avatar
Etien Kurniarin
duhhh Safeea GK tegas sih ...cinta memang bikin orang bodoh ...
goodnovel comment avatar
Claresta Ayu
memang beneran utinya Damar sakit? Damar ga' nohong kan?
goodnovel comment avatar
Ayu Nida
lanjutkan Thor jangan lama² up nya
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status