Share

48

"Makanan apa yang mereka kirim?"

"Satunya pasta dan satu lagi makanan Indonesia."

"Baik, tolong letakkan saja di meja, Dik."

"Iya, Mbak."

Seusai menghitung total uang, kubuka paket yang tadi dikirimkan kedua lelaki itu untuk maka siangku. Ada sepiring pasta fetucini dengan saus jamur yang kelihatannya lezat, lalu satu lagi senampan aneka ragam makanan Indonesia dengan aromanya menggunggah selera kiriman Mas Indra, tapi, sayang aku tak tertarik sama sekali dan yakin tak akan bisa menghabiskan semuanya.

Kuputuskan untuk membagi makan siang pada teman teman yang kebetulan sedang makan di dalam, mereka berterima kasih dan senang sekali menikmati hidangan yang berasal dari kedua restoran premium berharga mahal itu.

Tapi, ada satu yang membuatku cukup penasaran, mengapa Mas Indra niat sekali mengirimkan makanan kepadaku. Apa tujuannya, minta maafkah, atau kurang kerjaan? Tidakkah ia berpikir bahwa istrinya akan cemburu dan makin salah paham denganku.

Kuambil ponsel, lalu tanpa banyak p
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status