Share

Part 20

Malam itu di sebuah gedung mewah yang terletak di pinggir kota namun dengan lingkungan yang sangat baik, terlihat ramai sekali. Banyak Reporter yang tidak mau meninggalkan moment ini. Gedung itu tempat Nadia merayakan Ulang tahunnya

Berita akan kembalinya Nadia sudah menyebar di seluruh kota. Dan disambut antusias masyarakat . Karena selama menjadi seorang Artis Nadia tidak mempunya sekandal sedikitpun. Makanya banyak Masyarakan yang menantikan kembalinya Nadia. Yang dulu merupakan idola di hati mereka.

Gedung yang sudah di hiasi dengan sedemikian rupa dan dengan pencahayaan yang bagus membuatnya semakin sempurna.

Keadaan hening sejenak, musik yang sedari tadi mengalun indah membuat suasana tidak bosan kini senyap. Terlihat seorang MC keluar memberikan sambutan. Sekaligus menyambut Nadia puspa.

Semua orang menantikan Nadia masuk keruang Acara diselengarakan.para reporter sudah siap dengan kamera untuk mendapatkan gambar yang bagus. Maklum banyak orang yang penasaran dengan tampilan
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status