Share

Cangkang Gaib

Alena yang sedang duduk santai sambil memunum kopi di gelasnya kaget mendengar teriakan Bagus yang muncul di sana.

"Non, aku merasakan ada keanehan di Kota Palembang ini, ketika akuniseng-iseng membuka mata jinku aku merasakan ada getaran yang terus mengganggu" Bagus berkata sambil berseru.

"Getaran seperti apa?" tanya Alena santai.

"Aku yakin kalau itu getaran gaib, namun ini sangat aneh," jawab Bagus lagi.

"Aneh bagaimana, apakah seaneh janda sebelah?" tanya Alena sambil bercanda.

"Aku serius non, janda sebelah tidak ada apa-apanya di banding getaran ini, mata jinku menangkap sinar merah memenuhi beberapa tempat," jawab Bagus yang merasa panik karena apa yang dia lihat.

Mendengar apa yang di katakan oleh Bagus membuat Alena tak urus penasaran. 

"Coba kamu duduk di hadapanku dan buka mata jin kamu kalau perlu yang paling kuat," Alen

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status