Share

Terus Berusaha

Fu Xi yang sudah berulang kali berhasil menyerang para boneka kayu semakin terlatih, memang boneka kayu tidak bisa dikalahkannya dengan mudah tapi dari latihan pertarungan itu Fu Xi bisa merasakan tubuhnya terbiasa dan kekuatannya sendiri mengalir sempurna untuk melawan satu persatu boneka kayu.

Braaaaaaaaak.

Braaaaaaaaaaak.

Hampir semua boneka kayu berhasil dihancurkan oleh Fu Xi, menggunakan sisa tenaganya Fu Xi perlahan bangkit berdiri ingin menghadapi dua boneka kayu yang masih tersisa.

Di pinggir lapangan melihat Fu Xi sudah di ambang batasnya ketua Tang langsung bertelepati pada Fu Xi, ketua Tang meminta Fu Xi untuk menyerah saja karena saat ini dirinya tidak bisa lagi bertahan sedangkan dua boneka kayu masih dalam kekuatan penuh.

"Heeeeh, menyerah bukanlah gaya ku, aku akan menghancurkan dua boneka yang tersisa itu," ucap Fu Xi sambil kembali mengatur nafasnya.

"Heeeh, Apa kamu yakin? Boneka kayu setidaknya memiliki masing-masing 80% kekuatan, tapi kamu sudah tidak bisa bertaha
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status