Share

Nasib Malang Anak Buah Roy

"Mampus elu ... cewek sialaan!" teriak Damar ketika dirinya sudah sangat dekat.

Jleb.

Pisau menancap tepat di punggung Dina. Tanpa suara, tanpa reaksi, gadis itu hanya menatap datar tanpa ekspresi ke arah Damar. Justru wajah Damar lah yang terlihat memutih layaknya orang yang baru saja melihat hantu.

"E-elu??" Mata Damar terbelalak saat tau cewek itu adalah Dina. "Ternyata elu cewek brengsek itu?"

Dina tak menjawab, dia hanya menyeringai. Damar semakin takut saat tau bahu Dina tak berdarah sama sekali. "Bahunya? Kenapa tidak berdarah sama sekali?" ujarnya.

Damar kemudian menoleh ke arah cewek itu. Wajah Dina berubah menjadi hitam legam seperti hangus terbakar. "Aaarkh!" pekik Damar hingga terduduk di lantai.

"Damar ada apa, Bro?" tanya Jerry tidak terlalu jelas melihat wujud perempuan yang di hadapan Damar. Pemuda itu tak menjawabnya.

"S-siapa elu sebenarnya?" tanya Damar terbata. Tak lama wujud itupun memendar, hilang dari hadapannya. Di saat itu juga suara tertawa cekikikan t
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status