Share

Bab 42 : Alasan Ingin Membunuhnya

"Tap–tapi, alasannya apa sampai kamu berniat untuk membunuhnya?" Zack tidak tahan lagi dengan pertanyaan-pertanyaan yang seketika saja memenuhi isi kepalanya.

"Sudahlah, Zack. Itu masa laluku. Tidak perlu kamu ungkit lagi. Aku juga sudah malas untuk mengingat-ingat anak setan itu!" tegas Nabila.

Zack menurunkan kecepatan mobilnya, kemudian tiba-tiba ia menghentikan kendaraan roda empat itu di pinggir jalan di bawah sebuah pohon rindang. Dan hal itu membuat Nabila menjadi heran. "Kenapa berhenti di sini?" Alisnya bertaut.

"Please, Nabila ... jawab aku. Tentu ada alasan kuat sampai kamu berniat menghabisi nyawa adikmu itu?!" desak Zack masih terus menuntut jawaban.

Nabila mendesah bosan. Mengapa Zack begitu penasaran? "Kamu takut sama aku? Kamu takut aku mau bunuh kamu?" Wanita muda itu terkekeh.

Zack mendengkus kasar. "Mengapa kamu tidak mau bicara? Tinggal bilang apa alasannya, apa susahnya?" cetus pria itu kesal. Nabila benar-benar meman
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status