Share

Bab 42. Apa yang harus aku lakukan.

Satu minggu telah berlalu, di mana satu minggu ini Alex jarang menemui Vania, ia merasa bersalah karena telah memberikan harapan palsu kepada wanita cantik itu. Jauh di dalam lubuk hatinya yang paling terdalam, ia benar­-benar ingin menjadikan Vania sebagai teman hidupnya.

”apa yang harus aku lakukan ?” ucap Alex kepada dirinya sendiri. Saat ini ia sedang dalam perjalanan menuju kantor. Sebenarnya ia ingin menemui Vania terlebih dahulu, tetapi Alex mengurungkan niaatnya karena binggung harus mengatakan apa kepada Vania. Ia tidak mungkin mengatakan yang sebenarnya, kalau putrinya tidak mengizinkannya untuk menikah. Tentu hal itu akan membuat Vania sedih dan kecewa.

Ting-nong ting-nong suara nyaring ponsel Alex. Ia baru saja memikirkan Vania dan sekarang nama wanita cantik itu muncul di layar ponselnya

“hallo sayang” ucap Alex setelah mengusap layar ponselnya

“abang di

บทที่ถูกล็อก
อ่านต่อเรื่องนี้บน Application
ความคิดเห็น (4)
goodnovel comment avatar
siti alawiyah
Alex yg tegas dong sama Tia ...kamu juga butuh pendamping ...kamu kan masih muda belum tua jadi pertahankan pernikahanmu dgn Vania, kecuali kalo kamu sdh jd kakek2 jompo keriput gak nikah lagi juga gpp...
goodnovel comment avatar
Murniirsyad
waduhhh ad yg galau ini.
goodnovel comment avatar
Dwi Ani
Alek kamu' harus mempertahankan dia kalau kamu melepaskan akan menyesal seumur hidup mu
ดูความคิดเห็นทั้งหมด

Related chapter

Latest chapter

DMCA.com Protection Status