Share

Part 47

"Aku yang kotor, aku yang hina, aku yang hanya sampah. Biarkanlah aku menyimpan rasa ini. Biarkan aku tetap mencintaimu seperti dulu. Meskipun aku tahu bahwa memintamu untuk memaafkanmu adalah tindakan yang paling tak tahu malu."

"Aku takut." Ucapnya parau. Jean tak berdusta.

Sepasang mata kelabu milik pria itu berhasil membuat Odelia terperangah. Tak ada yang lebih kelam dari pada kedua mata milik lelaki itu. Odelia menatapnya lama lebih dari biasanya. Ia berusaha mencari titik kedustaan disana. Namun sungguh, hanya sebuah ketakutan yang ia sendiri tak tahu yang ada disana.

Jean ketakutan. Seluruh tubuh pria itu bisa dirasakannya terguncang hebat. Ia tak tahu apa yang membuat pria itu begitu merasa ketakutan. Jean yang kini berada dihadapannya seperti bukanla

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status