Share

25. nice to meet you, princess

Langit malam tampak begitu sepi lantaran hanya diisi oleh bulan purnama utuh dan gumpalan awan mendung yang terus bergerak, saling menyatu membentuk satu kesatuan lantaran angin kencang yang terus bertiup. Saking kencangnya, beberapa batang pohon tumbang, membuat perjalanan Kaline bersama Pangeran Cliftone terhambat lantaran harus menyingkirkan semua batang pohon yang tumbang. 

Kaline mengeratkan lilitan selimut tebal dari bulu domba yang ia bawa, berusaha untuk tertidur lelap meski suhu mencekam yang menusuk kulitnya membuat gadis itu menggigil.

Manik abu-abu Kaline terbuka sedikit, mengintip dari sudut matanya. Pria dihadapannya itu sama sekali tidak bersara, membuat Kaline penasaran bagaimana bisa ia tidur nyenyak dengan suhu yang ekstrim seperti ini?

Cahaya merah menyala yang hampir mirip seperti laser itu

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Kikiw
Putri? siape ni?
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status