Share

BAB 45| Tidak Apa

Aku sadar … hanya aku yang berharap bahwa Naka berada di sisiku. Hanya aku yang berulang kali mengiriminya pesan singkat, hanya aku yang selalu mengatakan kalimat-kalimat maaf padanya, sedang Naka tidak begitu ….

Apakah Naka benar-benar berpikir jika ini adalah kesalahanku sepenuhnya? Tidak … ini bukan hanya kesalahanku yang mengatakan kalimat kebohongan padanya, ini juga bukanlah kesalahanku ketika aku pulang bersama Rio tempo hari, ini adalah masalah dalam diri Naka. Masalahnya adalah Naka terlalu cemburu melihatku pulang bersama pemuda lain, benar, bukan?

Perasaan cemburunya terlalu buta hingga ia tidak menyadari bahwa sudah menyakiti perasaanku. Ia berucap seolah-olah dirinya paling benar, mengatakan kalimat-kalimat yang tidak seharusnya ia katakan padaku. Aku seorang gadis, mendapati seseorang mengatakan kalimat menyakitiku tidak mudah untuk dilupakan.

Naka, orang yang kucintai dengan sepenuh hati mengatakan kalimat hinaan padaku, itu l

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status