Share

Scene 28

Cheryl tetaplah Cheryl. Keras kepala. Walau Delisha mati-matian menahan Cheryl agar jangan dekat dengan Juna, gadis itu tetap pada pendiriannya. Cheryl tak terlalu mengharap Juna jadi kekasihnya. Dekat dengan Juna dan lelaki itu tersenyum padanya setiap saat tanpa ada unsur paksaan menjadi satu anugerah terindah buat Cheryl.

Jika memang Juna tidak bisa lebih dari seorang teman, Cheryl tidak mempermasalahkan hal itu. Jika pertemanan mereka sekarang membuat keduanya sama-sama nyaman. Juna legowo, begitu juga Cheryl. Cheryl merasa masih terlalu muda untuk merasa putus asa dengan kisah cintanya. Akan ada pangeran berkuda putih sesungguhnya, bukan pangeran berkuda poni yang Cheryl khayalkan. Asal, Cheryl dan Juna berteman semuanya sudah cukup.

Semenjak dekat, Cheryl jadi mengetahui sifat asli Juna. Lelaki itu sangat lembut, dan begitu menghormati wanita. Gambaran lelaki sempurna yang diimpikan Cheryl, apa mau dikata hati Juna tak bisa dipaksa.<

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Laelarusmiyatirustam
dia udah tau
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status