Share

Bab 46. Calon Istriku Berkencan Dengan Asistenku

Naya dan Haris makan es krim sambil berjalan-jalan mengitari pasar malam. Laki-laki itu sengaja mengajak kekasih bosnya berkeliling supaya tidak bosan.

"Nona mau naik kincir angin tidak?" tanya Haris kepada Naya. Ia khawatir gadis cantik itu merasa bosan karena ia tidak tahu bagaimana seharusnya orang berkencan itu.

"Nggak mau ah," jawab Naya sembari mengedarkan pandangannya melihat-lihat wahana di pasar malam itu. "Kita naik kora-kora aja, gimana?" Naya memandang laki-laki tampan yang sedang menjilati es krimnya.

"Boleh," jawab Haris sembari tersenyum. 'Kelihatannya Nona bukan gadis manja. Dia lebih suka tantangan,' batin Haris.

Naya dan Haris kembali menaiki wahana yang ada di pasar malam. Mereka sangat puas bermain-main di sana. Walaupun semuanya serba sederhana, tapi itu sangat menyenangkan bagi gadis tomboy itu.

Setelah menaiki kora-kora Naya dan Haris kembali duduk di rerumputan untuk menunggu Gilang. Sebelumnya Haris membeli dua botol air mi

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Eva Syifa
cemburu nih yee gilang 🤣🤣🤣
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status