Share

Bab 23. Bungkuskan Untukku!

Pramuniaga itu tersenyum sinis, “Hari ini adalah hari terburuk sepanjang hidupku. Semoga aku tidak bertemu lagi dengan orang sinting sepertimu,” sindirnya, lalu melenggang pergi meninggalkan Raja.

Pramuniaga yang diketahui bernama Ulva itu memilih melayani pengunjung lainnya. Di saat bersamaan security datang menghampiri Raja.

“Jika tidak ada keperluan lain, silahkan pergi dari sini.” Security itu berkata tegas sembari memainkan pentungan di tangan. “Mohon kerja samanya.”

“Maaf, Pak. Aku masih belum mendapatkan perhiasan yang aku inginkan.” Raja berkata dengan sopan. “Mbak yang barusan tidak mau melayaniku.”

Raja menatap ke setiap paramuniaga yang ada di sana dengan bermaksud meminta untuk dilayani, tetapi mereka memasang wajah malas dan menghindar.

“Sepertinya sudah jelas.” ucap security itu dengan tersenyum mengejek pada Raja. “Tidak ada yang mau melayanimu, karena percuma saja … kamu tak akan sanggup membeli perhiasan di sini.” dia membuat gestur mengusir. “Silahkan cari di toko pe
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (5)
goodnovel comment avatar
Kkm Cicurug
ya...ya... begitulah
goodnovel comment avatar
Paidi Doang
kebanyakan pramuniaga toko seperi itu, selalu menilai orang dari penampillannya.
goodnovel comment avatar
Krisno Jenggot
lanjut ahhh...
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status