Share

Usaha Arya

ANAKKU JUGA CUCUMU, BU

# PART33(43)

"Naila ... a-aku cuma ingin melihat Raka," ucap Ikhsan terbata. Dia takut jika Naila akan marah atau menolak kedatangannya.

Naila melihat situasi sekitarnya, suasana sore banyak tetangga yang bermain di luar rumah. Di depan juga ada Bapak-Bapak yang ngobrol santai. Rasa takutnya hilang seketika, setidaknya pria itu tidak akan berani berbuat nekad.

"Baiklah, Mas. Kamu boleh melihat Raka sebentar, tapi tetap di sini." sahut Naila.

Ikhsan lega akhirnya Naila mengijinkannya. Dia meraih bocah gembul itu lalu memeluk dan menciuminya.

Raka yang semula berontak akhirnya bisa beradaptasi lagi. Lama tak bertemu ayah kandungnya, tak membuat anak itu merasa seperti orang asing.

Dalam hitungan menit, bocah itu bisa bercanda ria dengan Sang Ayah. Ikhsan senang sekali, anaknya kini sudah semakin besar dan mengerti perkataannya.

Setelah puas bermain, dia ingin berpamitan kepada Naila untuk kembali."Nai, makasih udah
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status