Share

Realita dan Uang

“A- apa maksudmu?” Yunri memandang Ethan lekat-lekat. Ethan melegos, mengembuskan napas pelan.

“Karena aku sudah diterima kerja di sini, kamu harus jadi pacarku seperti yang aku bilang kemarin. Konsekuensi karena menertawakan seorang Ethan Darius.” Ethan menyeringai penuh kemenangan. Mendekatkan wajahnya ke wajah Yunri beberapa sentimeter saja. 

“Apaan sih!” Yunri membuang muka lantas melenggang. 

“Wah, gadis yang dingin.” Suara itu membuat Ethan terkejut. Saat dia menoleh, Om Clayton berdiri di belakangnya seraya tersenyum.

“Om Clayton.”

“Mendekati gadis seperti itu gak mudah.” Om Clayton berkomentar.

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status