Share

My Luna

Liam pun menolehkan kepalanya dan senyum manisnya langsung menghiasi wajah tampannya. Semangatnya yang menghilang itu mendadak penuh kembali ketika melihat sosok yang sangat ia ingin temui kini berdiri tidak jauh darinya.

"MOMMYYY~"

Dengan sedikit berlari, Liam segera menghampiri sosok wanita tersebut dan kedua tangannya merentang lebar seakan siap memeluk sang mommy. Begitupun dengan Mia yang juga ikut melebarkan tangannya ingin menyambut pelukan murid kesayangannya itu.

Keduanya berpelukan dengan erat seakan tak ingin saling memisahkan.

"Liam pikir mommy tidak datang. Liam hampir pulang, Mommy." Ujar Liam.

"Maafkan mommy jika datang telat, hm?" Balas Mia yang langsung diangguki oleh Liam. Mia sebenarnya tidak telat, ia tidak berpikir jika Liam akan datang ke taman mengingat betapa ketatnya sang Oma kemarin. Namun, entah kenapa ia tetap mencoba datang untuk sekedar memastikan saja dan menunggu sebentar. Ini semua diluar ekspektasinya ketika meliha

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Inon Chantiik
bagaimana ya lanjutannya ......lanjut Thor
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status