Share

PART 20

Ki Arya Dhanu menatap wajah Panji Jagat. “Apa kaupunya semacam keahlian khusus, Anak Muda?”

“Ampun, Gusti,” sahut Panji, “saya hanya seorang pemuda desa. Saya hanya memiliki keahlian sebagai anak desa seperti berburu dan bertani.”

“Hm. Tapi pernah mengurus kuda?”

“Bisa dikata belum terlalu berpengalaman, Gusti, karena kakek saya tak memiliki peternakan kuda. Tetapi saya sudah terbiasa membantu teman-teman saya yang punya kuda untuk memandikan kuda-kuda mereka, termasuk melatih kuda untuk berpacu.”

“Hm, itu berarti kamu pernah menangani kuda, walau hanya sekali-sekali,” ucap Ki Arya Dhanu.

“Benar, Gusti. Jika saya diberi kesempatan untuk bekerja, saya berjanji untuk bekerja sambil belajar untuk menjadi pengurus kuda yang baik.”

“Ya, ya, ya. Memang, semua orang itu bisa menjadi pekerja yang baik bahkan ahli di suatu pekerjaan setelah ia menekuninya,” ucap Ki Arya Dhanu bijak. “Baiklah, aku akan memberimu kesempatan bekerja di sini. Aku ingin melih
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status