Share

03. KEKASIH RAHASIA : Mantan Peselingkuh

Hari berikutnya, Anya kembali datang ke K Sport untuk mengikuti arahan pemotretan produk perusahaan itu. Gadis itu menajamkan pandangan, kepalanya menoleh ke sana kemari mencari sesuatu, siapa tahu bisa melihat bidadara yang sudah memikat hatinya.

Anya berdengkus kasar karena sampai masuk ke dalam ruang rapat, dia masih tidak bisa menemukan pria itu lagi. Ia duduk di samping Martha untuk mengikuti rapat dengan sedikit sebal, Anya tidak tahu bahwa rapat itu juga akan dihadiri bagian media komunikasi yang bertugas mengekspos produk baru ke media sosial yang dimiliki K Sport. Ia terlihat malas, apalagi ketika harapan untuk melihat bidadaranya tak bisa terwujud. Hingga pintu rapat terbuka dan sosok yang dia cari masuk ke dalam ruangan itu.

Awalnya Anya tak acuh, hingga ekor matanya menangkap sosok Kaisar, membuatnya hampir saja berjingkrak karena terlalu senang.

"Akhirnya aku melihatnya lagi," batin Anya dengan hati berbunga-bunga.

Anya duduk dengan benar, merapikan rambut hingga pakaian,
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (2)
goodnovel comment avatar
Nur Janah
kalau suka harus nya udah di ungkapkan dong Adit,giliran sekarang yang di suka malah suka orang lain jadi nyesel kan
goodnovel comment avatar
Eenok Khus
sbr ya Adit klo cinta emng GK bisa dipakai okey...
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status