Share

Lima belas

"Bean! Siapa Bean?" Aldo mengingat-ingat nama itu. "Sepertinya pernah dengar, tapi di mana ya." Aldo mengingat-ingat siapa pemilik nama itu.

"Oh, Bean? Siapa ya?" Aldo masih berusaha mengingatnya. Otaknya tak sampai ke pemiliknya.

"Coba kamu ingat lagi. Mungkin ada saudara, sepupu atau keluarga yang lain yang pernah tinggal di sini. "Angel memelankan suaranya dan berhati-hati dengan ucapannya.

"Aku tak tahu. Papa dan mama tak memiliki saudara atau keluarga di sini. Mereka tak pernah datang atau saling menanyakan kabar. Entah mengapa aku tak mengerti. Pernah, berjumpa dengan sepupuku di sekolah. Kami satu sekolah, setelah melihatku ia seperti ketakutan. Tak berapa lama lagi, ia pindah ke sekolah."

"Mengapa bisa begitu? memangnya apa yang ditakutkan mereka?"

"Aku tak tahu. Mungkin papa yang telah membuat ulah." Aldo terkekeh mengingat kejadian sewaktu dulu.

Ronald tak pernah memaafkan orang lain yang telah menyenggol
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status