Share

Bab 16_ Mencium Zhangjian?

Tunggu, apakah tahanan yang pingsan tadi Xiu Zhangjian?

Sangat tepat! Faktanya, kini Xiu Zhangjian basah kuyup akibat guyuran dua ember air. Apakah tadi dia benar-benar pingsan? Ayolah ... sang pewaris tidak akan pingsan hanya karena kelelahan memikul batu! Lantas mengapa Xiu Zhangjian demikian?

"Calon suamiku ... apa kau baik-baik saja?" Chen Yufei mengusap sisa air dari wajah pemuda di hadapannya. Sorot matanya memancarkan kecemasan yang tidak terbendung.

Sejujurnya, ada banyak tahanan yang menjadi panas hatinya akibat tindakan Chen Yufei. Tahanan pria merasa iri dengan Xiu Zhangjian, sedangkan tahanan perempuan iri pada Chen Yufei yang berani memeluk budak paling rupawan di penjara Quzhou.

"No-nona Chen, apa yang kau-"

"Kau, berani-beraninya memperlakukan calon suamiku seperti ini?! sambar Chen Yufei dengan tatapan mengintimidasi.

"Ta-tapi, dia hanya seorang budak. Bagaimana mungkin dia bisa menjadi calon suamimu?" Sang penjaga nyaris tak

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status