Share

Bab 135 - Raja Iblis Kerakusan Bellzebub

Bellzebub merasa sangat senang dengan pertarungan menegangkan seperti ini, diantara semua Malaikat Agung Tron adalah yang paling hebat mengingat kemampuan Alaminya yang kebal terhadap segala jenis sihir. Bahkan jika Lucifer yang menghadapinya maka dia harus menggunakan transformasi Iblis untuk melawannya.

Sekarang Tron memiliki berkat yang luar biasa dari Dewa Naga dan kekuatannya jauh lebih kuat dari yang dulu pernah Bellzebub hadapi. Namun tetap saja kemampuan Alami Bellzebub sangatlah banyak dan ini adalah lawan terberat yang pernah Tron hadapi.

Tron maju dengan cepat dan memadatkan Pedang Cahaya, tebasan Pedangnya ditangkis oleh lengan Bellzebub yang kulitnya menjadi sangat keras. Cahaya yang panas melelehkan sisik Bellzebub dan ledakan dari Petir hitam menyebar.

Tron dipaksa untuk mundur kebelakang dan dia menghentakkan kakinya dengan keras, tanah berguncang dengan hebat dan tanah dibawah Bellzebub tiba-tiba naik membawanya terbang sangat tinggi. Tron
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status