Share

Bab 24-3

Zhaolin melongo mendengar pertanyaan Wang Su. Kasim terlama di istana itu menegakkan tubuhnya dan melambaikan tangan tepat di depan muka Wang Su.

“Ahh ...!” pekiknya kaget seraya bersujud.

“Ada apa? Cheng Zhaolin, jawab aku!” panik Wang Su.

“Hamba pantas mati, Baginda! Apa yang terjadi dengan penglihatan Anda? Apa kanselir sempat melukai anda, Baginda?”

Mimik muka Wang Su berubah dingin. “Tidak ada yang terjadi dengan mataku. Aku hanya kehilangan penglihatan sementara. Cepat, katakan apa yang terjadi barusan!”

Zhaolin mengangkat kepalanya dan menoleh pelan ke belakang. “Sebuah guci pecah dan kanselir sedang berdiri di tengah ruangan dengan tubuh penuh darah. Kami masuk setelah mendengar teriakan minta tolong dari dalam.”

“Kasim, cepat cari tahu apa yang terjadi dengan kanselir. Jangan sampai kabar ini tersebar ke seluruh istana. Pastikan itu tidak terjadi. Mengerti?!”

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status