Share

GANAYANA CALON RAJA MUDA

BAB KE : 37

GANAYANA CALON RAJA MUDA

Semua tubuh ular siluman telah lenyap masuk ke dalam lubang yang ada di balik curahan air terjun.

Ternyata di dalam tebing tersebut terdapat rongga, seperti gua yang sangat besar. Mungkin bukit cadas itu hanya dinding dari ruangan tersebut.

Rongga dalam bukit tersebut terbagi dari beberapa ruang. Masing-masing ruangan ditata dengan indah dengan hiasan dinding yang menakjubkan.

Begitupun dengan perabot yang ada di dalam ruangan tersebut. Semuanya terbuat dari kayu jati yang berukir, coraknya di dominasi oleh ukiran berbentuk gambar ular dan burung. Pernak-perniknya juga begitu indah dengan kesan begitu wah.

Ruangan yang sangat mewah, layaknya seperti ruangan istana raja-raja di jaman bahula. Di ruangan pertama di jaga oleh puluhan lelaki berbadan tegap dengan tombak di tangan.

Pakaian yang mereka kenakan seragam, mirip pakaian prajurit jaman kerajaan dengan rompi berwarna coklat.

Ketika memasuki lubang yang ada di balik air terjun, Ratu Kencana Wang
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status