Share

Bab 52 : Acropolis

“Anak-anak kelas 1 ayo berbaris disini,” ucap seorang murid perempuan berkuncir dua.

“Hei ayo cepat berbaris yang rapih, kita tidak punya waktu seharian untuk atur kalian disini,” perintah murid laki-laki berambut kuning keemasan.

“Dhik cepat kita harus ikuti murid yang lain kesana.”

“Ya, ayo Ren, sepertinya kakak kelas kita bukan orang-orang yang cukup sabar.”

Di sebelah kiri dan kanan mereka saat ini sudah terlihat ratusan murid baru yang penuh dengan harapan dan sukacita, mereka semua mengenakan beraneka ragam seragam sekolah yang berlainan satu sama lainnya.

Pada hari pertama sekolah, anak-anak murid kelas 1 telah diminta untuk mengenakan seragam dari sekolah lama mereka masing-masing. Kebijakan itu sengaja dibuat agar mereka dapat dengan mudah dibedakan dari murid-murid lain yang merupakan kakak kelas mereka.

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status