All Chapters of REINKARNASI: Chapter 21 - Chapter 30
126 Chapters
SUATU RAHASIA
     Buana hanya menghela napas mendengar perkataan Yongseng. Ia tau betul bahwa sepupunya ini memang amat sangat kehilangan sang ayah. Ayah Yongseng orang yang sangat baik dan juga jujur. Sifat itu yang menurun kepada sepupunya ini.     "Genta ... Maksudku keluarganya tinggal di mana?" tanya Yongseng mengalihkan pembicaraan. "Di Bandung. Keluarganya tinggal di Bandung yang aku tau. Perusahaan mereka memang sangat banyak, tetapi alih-alih tinggal di Jakarta mereka memilih untuk tinggal di Bandung. Seingatku dulu ayahnya Genta yang memegang perusahaan, tetapi sekarang urusan bisnis di luar negeri memang lebih banyak ditangani oleh Genta." "Oh, aku penasaran seperti apa keluarganya. Atasanmu mengatakan bahwa ayah Genta dulu ad
Read more
HARI LAHIR YANG SAMA
    Maharani terbelalak saat Gendis pulang bersama seorang pemuda. Ia langsung menarik tangan putri sulungnya itu."Itu siapa?" tanya Maharani sedikit berbisik. "Dia pacarku, Ma.""Hah?! Anak mana? Kerja di mana? Orangtuanya? itu ada perempuan? Aduh, kamu jangan main-main!""Ma, itu pacarku. Nino namanya dan yang perempuan itu adik Nino, namanya Nindia. Udah, aku mau ajak mereka masuk."      Maharani hanya bisa mengelus dada melihat tingkah putri sulungnya itu. Ia sebenarnya bahagia jika memang benar dia adalah kekasih Gendis, tapi ....       Maharani pun berusaha untuk mengesampingkan dulu urusan Gendis, ia langsung menyambut beberapa anggota keluarga mereka yang sudah datang.        Sementara itu, Nino menatap rumah di hadapannya tanpa kedip. Ia tau jika Gendis adalah anak orang berada
Read more
RAHASIA KEHIDUPAN GENTA
     "Genta, kamu mau antar Giselle pulang, kan? Bisa kakak minta tolong antar Mas Nino dan Nindia? Kakak harus antar Oma," kata Gendis pada Genta. Malam sudah larut, tidak mungkin Gendis membiarkan Nino dan Nindia pulang sendiri. Jarak dari Lembang ke Suci itu lumayan jauh.      Genta tersenyum dan langsung mengedipkan sebelah matanya, "Iya, kak. Biar aku yang antar Mas Nino sama Nindia pulang," jawab Genta. "Nggak apa-apa, kan, Mas?" tanya Gendis pada Nino. Pemuda itu menepuk bahu Gendis perlahan, "Nggak apa- apa, sayang."       Gendis pun melambaikan tangan saat Nino dan Nindia masuk ke dalam mobil Genta. Tanpa ia sadari jika ia sudah membuat Nindia dalam bahaya.       Sementara itu Gendis sendiri dengan sigap mengantarkan Omanya pulang. Oma Gendis tinggal di Cimahi, Bandung. Jadi, memang tidak searah dengan tempat kos Nino dan Nindia.&
Read more
RAHASIA KEHIDUPAN GENTA II
   Tak lama kemudian, setelah operasi terhadap Genta selesai, dokter pun keluar dan menemui Galih."Operasinya berhasil, kita tunggu sampai pasien siuman." "Apakah ada efek dari operasi ini, dok?" tanya Galih cemas. "Anak Bapak dan Ibu mengalami benturan yang keras di bagian kepala bahkan sampai terjadi pendarahan. Kami sudah berusaha semaksimal mungkin, hasilnya tetap harus menunggu sampai pasien sadar, sabar ya, Pak, Bu."       Galih dan Maharani hanya bisa bersabar dan berpasrah. Mereka berharap putra mereka akan baik-baik saja."Mama tidak mau pulang, Pa. Mama mau menjaga Genta di sini," ujar Maharani."Biar papa saja yang di sini. Mama pulang saja bersama Mbak, Ibu dan Gendis pasti khawatir di rumah," ujar Galih. Namun, Maharani menggelengkan kepalanya."Ibu bisa menjaga Gendis,Pa. Mama mau di sini saja menjaga Genta," jawab Maharani bersikeras. Galih hanya bisa menuruti kei
Read more
SENOPATI SANGKAR
        Malam semakin larut namun pasukan kerajaan Kahuripan yang dipimpin oleh Senopati Sangkar belum juga menemukan jejak dari pembunuh yang sudah membunuh Dewi Anggini. "Manusia atau setan yang sudah membunuh para gadis itu?! Kalau manusia tidak mungkin mengisap darah manusia sampai kering begitu," kata Senopati Sangkar dengan geram."Bisa jadi dia adalah pemuja setan, paduka Senopati," ujar salah seorang prajurit."Maksudmu?""Ampun, paduka, ada beberapa tempat untuk pemujaan terhadap ilmu hitam. Bisa jadi pelakunya manusia tapi, dia sedang memuja ilmu hitam agar bertambah kuat dan juga menjadi kebal misalnya," jawab prajurit itu.       Senopati Sangkar terdiam, perkataan prajuritnya memang masuk akal."Kita istirahat saja dulu, kasian prajurit yang lain," ujar Senopati Sangkar. Ia pun menjauh dari prajurit -prajuritnya, lelaki tampan bertubuh tinggi tegap itu melangkah menuju sebuah
Read more
TIDAK ADA YANG NAMANYA KUTUK
    Maharani menatap suaminya, ia menghela napas panjang lalu mengelus bahu sang suami perlahan. "Pa,itu hanya dongeng orang tua. Mama nggak percaya dengan hal-hal seperti itu. Papa bisa sukses seperti sekarang itu karena kerja keras Papa. Mama yang menjadi saksi bahwa selama bertahun- tahun Papa berusaha, banting tulang untuk menjadi seperti sekarang. Tidak ada yang namanya kutukan itu,Pa.""Jadi,mama nggak percaya?" tanya Galih."Jelas nggak,Pa.Bisa jadi itu hanya dongeng orang tua Papa, ya supaya tidak melupakan asal usul. Tapi,Mama percaya kalau Papa keturunan seorang petinggi kerajaan, habis,Papa ganteng sih," tukas Maharani.    Galih hanya tertawa saat mendengar kalimat terakhir sang istri."Sejak kapan Mama jadi pinter gombal begini?" tanyanya sambil merangkul bahu sang istri dengan mesra."Sejak jadi istri Papa. Eh, tapi mama serius ya, Papa nggak pernah gitu terpikir buat selingkuh? Eh, mama nggak mendoaka
Read more
TANDA YANG SAMA
    Takeda yang penasaran ikut memperhatikan foto para korban satu persatu. "Sama saja, Buana. Mereka sama-sama ditemukan dalam kondisi tanpa busana dengan darah yang mengering. Apa lagi?" tanya Yongseng. "Kau teliti sekali lagi, kau cari dulu. Aku tidak akan mau memberi tahu dirimu sebelum kau berusaha untuk mencarinya," kata Buana. Yongseng hanya mendengus dengan kesal. Namun, ia akhirnya kembali melihat foto-foto itu satu persatu hingga konsentrasinya pecah oleh seruan Takeda."Aku tau apa persamaan yang Buana katakan!"      Tiba-tiba Takeda berseru dengan gembira membuat Yongseng dan Buana menatap pemuda itu."You see that?" Takeda menunjuk ke dalam foto, Buana tersenyum melihat apa yang Takeda tunjukkan."Semua korban memiliki tanda berbentuk bulan sabit meskipun tempatnya berbeda. Lihat, dia memiliki tanda di leher kanannya, yang ini di dada.""Betul, Buana?" tanya Yongseng."Ya,
Read more
BERTEMU DENGAN IBU
    Pratiwi menatap anak semata wayangnya, baru saja semalam ia berpikir untuk datang ke Hongkong menjenguk, tetapi tiba-tiba saja putra tercintanya itu sudah ada di hadapannya."Yongseng,ibu tidak salah lihat,kan? Kenapa kau tidak mengabari ibu terlebih dulu jika kau mau pulang?"Pratiwi memeluk putranya dengan hangat dan penuh air mata."Aku sedang bertugas, Bu. Tetapi, aku sengaja meminta izin untuk menemui Ibu hari ini. Ibu sehat?" "Baru semalam ibu berpikir untuk menemuimu di Hongkong, tapi kau sudah ada di sini," kata Pratiwi."Bu, aku bersama dengan Buana dan Takeda."      Pratiwi menoleh dan langsung tersenyum pada keponakannya."Buana, lama tidak mampir. Ayo, masuk semuanya, ibu akan memaasak yang enak. Kalian mau makan apa?" "Bu, kita bisa delivery makanan atau apapun. Saat ini aku hanya ingin bersama denganmu," kata Yongseng. Pratiwi tersenyum dan menganggukan kepalanya. 
Read more
MASALAH YANG SEMAKIN RUMIT
   Sementara itu AKBP Bayu tampak sedang menerima kedatangan tamu penting di kantornya."Bahkan kepolisian dari Hongkong pun saat ini sedang mencari,kami sedang berusaha untuk menyelidiki.""Baik, saya percayakan kepada Pak Bayu. Karena yang bersangkutan tinggal di Bandung, saya akan langsung memberikan surat untuk kita saling berkoordinasi dengan kepolisian di Bandung. Saya akan buatkan surat resmi langsung untuk WAKAPOLDA Bandung. Silakan utus anak buah Bapak yang paling bisa dipercaya untuk mengurus masalah ini.""Siap Komandan.""Jika sampai orang-orang dari kantor Konsulat sudah bicara ini bisa bertambah panjang.""Sebenarnya kasus ini adalah kasus yang sangat unik. Korban di mana-mana, bukan hanya di satu negara , bahkan sampai ke Eropa.""Satu hal yang saya perhatikan adalah korban semua wanita muda, masih perawan dan cra kematian mereka sama."      AKBP Bayu menatap KBP Yusuf dengan serius."Ap
Read more
CALON KORBAN BARU
    Nindia terkejut saat teman kosnya mengatakan ada seorang pria yang mencarinya. Gadis manis itupun segera merapikan pakaian dan juga membersihkan wajahnya yang sedikit berminyak.    Betapa terkejutnya ia saat melihat siapa yang datang. "Loh, Mas Genta, ada angin apa? Kok tau tempat kos aku?" sapa Nindia ramah."Loh, aku kan pernah mengantarkanmu pulang karena disuruh Kak Gendis,kamu pasti lupa," kata Genta sambl tersenyum dengan ramah."Aku lupa, maaf, Mas.""Tidak apa-apa, sedang ada waktu? Kalau sedang ada waktu kita pergi jalan-jalan, mau? Kebetulan hari ini GIselle sedang sibuk dan aku sedang tidak ingin makan siang sendirian. Kau mau menemani? Kita kan calon saudara, Giselle tidak akan marah jika aku pergi makan bersamamu. Aku juga sudah meminta izin pada Giselle, dia sama sekali tidak keberatan." "Kalau begitu aku bersedia, Mas. Aku hanya tidak enak dengan Giselle, jangan sampai saya dikira pelakor.
Read more
PREV
123456
...
13
DMCA.com Protection Status