All Chapters of Konspirasi Cinta Pertama: Chapter 11 - Chapter 20
96 Chapters
Hati yang terlanjur luka
"Luka yang tertinggal di tubuh bisa disembuhkan oleh obat, tapi luka yang tertinggal di hati hanya mampu disembuhkan oleh waktu."Faiqa EiliyahHari ini Karina dan Nayra selesai barter tanaman bunga. Beberapa hari yang lalu Karina menyarankan agar Nayra mau menanam tanaman hias yang ada kembangnya, tapi dia menolak. Alasannya tanaman hias yang berbunga ada masa matinya dan harus diperbaharui lagi, cenderung manja karena harus disiram tiap hari.Tapi Karina mematahkan argumennya dengan mengatakan, kalau untuk melihat keindahan yang luar biasa memang perlu sedikit usaha. Lelah itu akan terbayar ketika warna warni dari kelopak bunga itu memenuhi tamannya.Sebagai gantinya Nayra juga meminta agar Karina merasakan simplenya menanam tanaman hias daun, selain nggak manja. Dia juga tahan segala cuaca dan tak perlu rajin disiram.Karina bahkan sempat ngakak menggoda Nayra kalau tanaman hias daun itu, Tuhan ciptakan unt
Read more
Bisakah cinta tetap menepi?
"Menepikan biduk ke bibir pantai ketika di tengah lautan ada amukan badai adalah cara terbaik untuk menyelamatkan biduk dari karam."Faiqa EiliyahKarina sudah selesai menata sarapan di atas meja, Ayub sudah rapi menggunakan pakaian TK-nya yang sangat manis dengan perpaduan warna hijau dan putih. Sementara Raka tertidur kembali setelah usai salat Subuh, entah apa yang dilakukannya semalam hingga ia tidur terlalu larut.Selesai sarapan, Karina menyisihkan piring kotor. Menutup kembali sarapan yang ada di atas meja dengan tudung saji. Lalu bergegas mengantar Ayub ke TK-nya dengan jalan kaki."Pagi, Ayub!" Suara Nayra membuat keduanya menoleh berjamaah pada si sumber suara."Pagi, mbak Nayra!" balas Karina dengan tersenyum lebar."Mau kemana, tumben sepagi ini?" tanya Karina bingung."Mau ikut kalian," jawabnya sambil cengar-cengir nggak jelas."Ikut?"
Read more
Demi Ayub
"Sebesar apa pun luka yang tengah meradang di hati seorang Istri, luka itu akan ia lupakan demi melihat buah hatinya bahagia."Faiqa EiliyahAyub mengangkat wajah dengan tatapan dingin ketika Karina sampai di sana. Teman-temannya sudah menghilang, menyisakan dirinya menunggu sendiri. Belum lagi Mak Idah yang biasa menemaninya, hari ini belum juga masuk karena sakit."Ibu lambat, ya?" tanya Karina dengan raut penuh penyesalan, sambil mencoba membaca raut wajah putranya yang dingin. Karina ikut duduk di samping Ayub karena ia tak memberikan tanggapan atau respon pada pertanyaannya."Kenapa memarahi Ayah, apa Ibu mau Ayah pergi lagi jika Ibu terus memarahinya!" ucapan putranya membuat rahang Karina nyaris lepas dan terjatuh."Hah, sejak kapan Ayub berani menguping pembicaraan orang tua? Dosa loh, anak kecil menguping pembicaraan orang dewasa." Karina yang shock menoleh pada putranya."Ayub, nggak
Read more
Gugup
"Bahkan pasangan pun bisa menjadi asing ketika kau meninggalkannya terlalu lama, dan membiarkannya mati terkubur oleh rindu."Faiqa EiliyahKarina keasyikan main game, mencari pelarian saat kedua prianya seperti biasa mengabaikannya. Entah mereka sedang apa di kamar, hanya terdengar suara adu mulut yang sesekali diselingi suara kikikan.Karina mau tidak mau menjadikan HP sebagai pelarian. Meski dia tidak begitu suka main game, tapi demi melindungi dirinya dari kejenuhan yang bertumpuk. Main game adalah jalan ninja untuk lepas dari segala keruwetan dan kejenuhan.Prok prok prok prok!Karina menoleh kaget dengan suara tepuk tangan di belakangnya. Di sana Raka tengah bersandar di ambang pintu kamar. Tengah menatapnya lekat, Karina menoleh menatap wajah Raka, mencari arti dari tepuk tangannya barusan.Raka berjalan mendekat, lalu duduk di sampingnya dan tertawa ringan, "Jadi sekarang kau alih prof
Read more
Bersama menebas sepi
"Tertawa adalah senjata paling ampuh, untuk memutuskan simpul-simpul sepi yang melilitmu."Faiqa EiliyahHari ini Raka mengajak putranya mengunjungi kakeknya. Tadi pagi saat mereka lelah bermain bola di halaman belakang. Mereka tiba-tiba kepikiran untuk pergi bersenang-senang ke sana, tentu saja karena sibuk mengatasi amarah Karina. Raka jadi lupa mengunjungi mereka semua. Terutama Idham, sepupu Karina yang tak lain adalah sahabat karibnya.Sementara Karina lebih memilih tinggal sendiri di rumah. Seperti siang itu, dia duduk sendiri di depan TV ketika semua pekerjaan rumah sudah kelar dia kerjakan. Rasa bosan yang tiba-tiba hadir menyelinap, membuatnya berjalan ke teras rumah dan duduk di sana seperti orang kesepian. Menggerakkan jempolnya naik turun di beranda sosmed, tapi tak ada yang mampu menarik perhatiannya. Meskipun sekedar untuk mengalihkan rasa bosan yang tiba-tiba hadir tanpa diundang. Dia hanya membiarkan semu
Read more
Kisah Asmara Nayra
"Jika sakralnya pernikahan kau jadikan sebuah kompromi, tunggulah saatnya ketika hatimu bahkan tak bisa berkompromi dengan dirimu sendiri."Faiqa Eiliyah Karina memejamkan mata saat menyeruput es lemon tea buatannya yang begitu segar. Sementara Nayra asyik mencocol perkedelnya pada sambal pedis manis yang khusus diracik oleh Karina untuknya. Menggunakan resep rahasia andalan Karina. Nayra begitu senang karena dia sangat menyukai perpaduan rasa pedis, manis, asam itu dalam satu gigitan. "Nay, apa kamu nggak kesepian kalau malam tiba dan hanya sendiri?" tanya Karina mulai kefo dengan kehidupan pribadi Nayra. "Enggak! suamiku ada atau tidak sama saja bagiku," jawabnya cuek. Membuat Karina tiba-tiba menoleh, mengerutkan kening, "Ada atau tidak sama saja gimana maksudnya?" "Ya, sama saja. Nggak akan mengubah apa-apa." Dia mencocol lagi perkedelnya kali ini dengan porsi sambal yang jauh lebih banyak
Read more
Melepas Kembali
"Mengapa melepas itu sakit? Karena kepergiannya membawa serta semua harapan untuk bersama. Menyisakan setumpuk kenangan dan rasa untuk kau ratapi."Faiqa EiliyahBeberapa hari ini romantisme rumah tangga mereka kembali normal seperti dahulu, kadang Raka sengaja menggantikan Karina mengantar Ayub ke TK. Supaya Karina tidak perlu lagi bolak-balik mengantarnya, lalu kembali mengerjakan pekerjaan rumah dan menjemputnya lagi beberapa jam kemudian.Ayub juga lebih senang di antar ayahnya karena ia tak perlu jalan kaki, seperti saat bersama Karina. Ketika malam tiba dan Raka buru-buru mengajak Ayub pergi tidur bersama, maka Karina akan cukup tahu diri kalau Raka menginginkannya.Biasanya Karina juga akan bergegas menyelesaikan semua pekerjaannya, seperti berbenah, mencuci peralatan makan, dan menyiapkan tempat tidur.Ketika bunyi pintu kamar terbuka, Karina akan beranjak dari tempat duduk dan mematikan telev
Read more
Tak Sekuat Dirinya
"Terkadang apa yang terlihat lemah, justru dialah yang terkuat."Faiqa EiliyahKenyataan tak berjalan sesuai harapan. Karena saat semua pekerjaannya selesai, Ayub masih stay di depan televisi menanti dirinya. Karina menarik napas dan menghembuskannya dengan sangat lemah. Melangkah mendekat dan duduk di kasur lantai tepat di sisi Ayub."Jadi apa Ayub sudah siap, untuk tahu Ayah kemana?" Ayub menoleh menatap Karina serius, Karina mematikan televisi dengan remot. Lalu menatap Ayub tepat pada manik matanya, mencium kening dan memeluknya."Sayang, Kakek Pratama mengalami kecelakaan ...." Ayub tampak shock menutup mulut dengan kedua tangan kecilnya. Bola matanya melotot, persis seperti adegan anak-anak kecil yang sedang kaget dalam sebuah sinetron kejar tayang di film ikan terbang."Jadi, apa Kakek terluka dan berdarah?" tanyanya yang membuat Karina bleng dari semua untaian kata yang sudah ia susun rapi sejak sore t
Read more
Serunya belajar bawa motor
"Jatuh dalam hidup, adalah bagian dari proses belajar. Selama jatuhmu masih mampu membuatmu bangkit kembali untuk memulai."Faiqa EiliyahEntah setan apa yang merasuki Kayra? Hingga ia memaksa Karina ikut dengannya. Membawa Karina ke lapangan tempat anak-anak berkemah setiap bulan Agustus tiba.Sekarang Karina baru tau, kalau tujuan dirinya diculik tadi adalah untuk dipaksa belajar bawa motor. Kayra lelah dengan keluhannya tak ada yang membonceng atau tak ada ojek. Setiap kali Kayra memintanya datang berkunjung. Padahal di rumah Karina, motor Raka nganggur tidak terpakai.Karina nolak mati-matian, tapi Kayra bersikeras. Karina harus bisa bawa motor dan tidak ada kata sebagai alasan untuk menolaknya. Karina mulai belajar cara menyalakan motor. Menurut Kayra menyalakan motor itu ada dua cara, yang pertama dengan starter elecktrick, yang tinggal mencet tombol yang ada tulisan star-nya dan yang kedua dengan
Read more
Menata rindu di ujung sepi
"Rindu adalah pisau bermata dua, di satu sisi ia bisa memotivasi seseorang untuk lebih baik. Namun, di lain sisi ia bisa mematahkan harapan seseorang." Faiqa Eiliyah   Kayra sudah kembali bekerja, seperti hari-hari sebelumnya. Menyisakan Karina dan Ayub yang masih betah menumpang di rumah Kakek Sultan, menghabiskan waktu libur sekolah.   Setelah Kayra pergi, hari-hari Karina kembali sepi. Ayub kadang ikut Mama Ina ke rumah saudaranya, yang juga punya cucu perempuan dan laki-laki seusia Ayub.   Kadang mereka baru akan pulang setelah menjelang sore, Ayub sangat betah berlama-lama di sana. Karena di sekitar rumah mereka, tidak ada tetangga yang memiliki anak sebaya dengannya.   Untung ada Nayra, kalau tidak, mungkin mereka berdua bisa mati kebosanan di dalam rumah. Setelah ada Nayra, mereka bisa ke rumahnya buat karaokean, melihat kolamnya yang penuh aneka warna ikan-ikan cantik. Melihat tanaman
Read more
PREV
123456
...
10
DMCA.com Protection Status