***Senja mengusap air matanya. "Gus Isam bisa saja, saya jadi berharap yang tidak-tidak. Saya ini nggak pantas gus, saya janda dan pernah jadi simpanan. Saya ti ... " "Tolong jangan katakan itu. Saya janji akan menerima kamu apa adanya. Kita capai Jannah bersama ya?" Abrisam dengan cepat memotong ucapan Senja. Dia tak ingin mendengar Senja pernah tidur dengan Aditya. Sudah cukup baginya mendengar pernyataan itu beberapa jam yang lalu. "Tapi bagaimana dengan umi Laila dan Kyai? Mereka mungkin akan menolak saya,"Isam tersenyum mendengar pertanyaan Senja. Itu artinya Senja menerima pinangannya. "Umi dan Abi orang baik. Atas izin Allah, mereka akan menerima niat baik kita," ucapnya. "Jadi setuju ya ikut ke pesantren dan menikah dengan saya?" "Tapi gus belum mengenal saya dengan baik," "Mengenal kamu setelah kita menikah akan jauh lebih baik, dan tentu saja romantis," Ada saja jawaban gus Isam yang membuat Senja kehabisan kata-kata. Pada akhirnya, Senja menganggukkan kepala. Setuj
Last Updated : 2025-05-19 Read more