Darrel sampai di rumah sakit dan langsung mencari kamar Athena. King dan Kavaya memilih untuk langsung ke mansion. Saat dia sampai di ruangan Athena, Darrel langsung memeluk Athena erat. "Maaf sayang, aku antar mama papa ke mansion. Mama sempat pingsan karena kelelahan." "Apa maksud mu Tante Kavaya pingsan? Bagaimana kalian menjaganya!" Darrel melepas pelukannya pada Athena saat ada orang lain yang bersuara. "Darrel jawab pertanyaanku? Bagiamana bisa Tante Kavaya pingsan, kalian tak becus menjaganya!" Darrel berbalik dengan wajah yang memerah karena marah. Yasinta, mundur selangkah saat melihat wajah Darrel tak bersahabat dengan nya. "Jaga batasanmu Yasinta. Kamu bukan siapa siapa mamaku, bukannya om Leon sudah memberimu peringatan kalau kamu harus bersikap baik?" Yasinta langsung terdiam, dia tak lupa dengan apa yang di katakan oleh orang tua angkatnya. Athena yang melihat itu tentu saja diam dengan wajah bingung. "Darrel, dia siapa?" Mereka berdua kembali
Last Updated : 2025-07-19 Read more