Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Just Friend (Trilogi Just, Seri-1)

Just Friend (Trilogi Just, Seri-1)

Sebuah kesalahpahaman membuat Brandon dan Arini saling membenci. Sebuah kejadian lain membuat keduanya menjadi dekat, JUST FRIEND. Sebuah keputusan, kemudian memisahkan mereka, setelah menjalin persahabatan selama bertahun-tahun. *** Arini, seorang siswi berprestasi, memiliki hobby bermain basket. Dia memilih bergabung dengan klub basket, meski tidak bisa ikut dalam pertandingan karena bukan laki-laki. Di sanalah, Arini bertemu dengan Brandon, leader basket Casanova berparas tampan, tapi dingin. Sebuah kesalahpahaman, membuat Bran menentang kehadiran gadis itu di klub basket. Tak disangka, suatu kejadian membuat Brandon malah menjadi penolong bagi Arini. Sejak saat itu mereka berdua menjadi dekat dan menjalin persahabatan. Bertahun berlalu, sebuah keputusan mampu mengubah segalanya, ketika Arini dijodohkan oleh sang Ayah dengan pria lain. 'Tak ada persahabatan yang murni di antara pria dan wanita.'
Young Adult
108.8K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Cowok Metropolitan Masuk Kampung

Cowok Metropolitan Masuk Kampung

Hayanis Kalani
Untuk memperbaiki akhlak anaknya yang sudah rusak, orang tua Ezra sengaja menitipkan Ezra di kampung, di rumah mantan asisten rumah tangganya. Lantas, apakah Ezra sang anak kota metropolitan bisa beradaptasi dan betah hidup di kampung yang masih jauh dari kata modernisasi? Dan apakah Ezra bisa menaklukkan hati seorang gadis yang sangat dingin dan acuh padanya? Tantangan untuk Ezra dimulai dari sekarang!
Young Adult
101.5K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Withstand the Wound

Withstand the Wound

Sungchanyah
Hubungan manis Brian dan Kailan semakin lama semakin terkikis dengan sikap Brian an yang kasar dan semaunya. Brian yang dulu tidak berani kasar dengan Kaila berubah total. Walaupun begitu Kaila tetap mencintai Brian sepenuh hati. Tanpa dia sadari, dia sedang berada di hubungan yang tidak sehat atau toxic relationship. Sampai Kaila bertemu dengan Saguna, yang tak ia sangka punya hubungan yang mengejutkan dengan Brian. Sikap Brian adalah cerminan dari ayahnya yang sempat menikahi bunda Saguna. Ya, mereka adalah saudara tiri. Sementara di lain sisi, Kaila juga mengalami kekerasan dari ibu tirinya. Semakin lama, ia semakin ingin bebas dari kungkungan Brian dan ibu tirinya. Dibantu Saguna, Kaila mencari kebahagiaan.
Young Adult
103.5K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Rahasia Terakhir Alexa

Rahasia Terakhir Alexa

Blacksugar_
Tidak ada yang memiliki rahasia di sekolah ini. Sejak "Secret" dikelola oleh Alexandra de Travis. Gadis itu memegang teguh prinsip untuk tidak menghapus rahasia apa pun yang dibagikan di "Secret". Apa pun rahasia itu. Dia tidak peduli. Tetapi bagaimana jika rahasianya sendiri yang dibongkar oleh seseorang tanpa nama di "Secret"? Masihkah dia mampu memegang teguh prinsipnya? Tidak berhenti sampai di situ. Murid lain dengan cepat menambah bumbu membuat rahasia yang disimpan oleh Alexandra semakin juicy. Dengan cepat dunia Alexander jumpalitan. Mendadak semua orang tidak mempercayainya dan merendahkannya. Dalam sekejap, Sang Queen Bee berubah menjadi outsider yang tidak terlihat. Mampukah Alexandra kembali menjadi Queen Bee yang dipuja seluruh sekolah?
Young Adult
102.1K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Enigmatic

Enigmatic

orizwp
Saat waktu berhargamu tidak lagi bisa diputar ulang, siapa yang pantas disalahkan? Semesta yang merenggutnya tanpa permisi? Atau dirimu sendiri karena tidak memanfaatkan waktu itu sebaik mungkin? Lalu kamu sadar bahwa semua ini mungkin memang sudah skenario Tuhan. Siapa yang tahu kalau-kalau di dalamnya ada secercah harapan, bukan? Yang harus dilakukan hanyalah berjuang keras dan bertahan. Selama hampir 3 bulan jiwa Hae tidak punya tujuan. Ingatannya hilang, tidak punya teman untuk diajak berbincang kecuali makhluk-makhluk yang sama sepertinya. Hae pikir semua ini adalah kutukan. Menimbulkan enigma tanpa jawaban. Terus terulang bagai lingkaran setan. Tapi ia sadar, ini semua ternyata hadiah dari Tuhan. Dengan hadirnya Kiran, satu-satunya manusia yang bisa melihatnya, ia mampu bertahan. Maukah Kiran membantu atau bahkan mungkin berteman dengan jiwa Hae? Lalu bisakah Kiran mencari tahu kehidupan Hae sebelumnya? Dan apa jadinya jiwa malang itu jika sudah mengetahui masa hidupnya?
Young Adult
1.7K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Toga Pengorbanan Mama

Toga Pengorbanan Mama

Nay30
"Selamat, ya, kak Laras sebentar lagi kakak akan wisuda. Kak cantik sekali memakai pakaian itu. "Mama pasti bangga Sama kakak!",seru Dinda Sebuah kalimat ternohok yang menyentuh hatiku, seketika air mata ku ingin meledak, jantung ku rasanya benar -benar teriris. Laras adalah gadis desa yang lahir dari keluarga kekurangan dan berhasil mewujudkan cita-cita sang mama kuliah keluar kota, dan akhirnya sang mama meninggal sebelum sang Anak menjadi sarjana. Akan kah Laras tetap semangat mengejar cita-citanya dan sang mama atau memutuskan untuk drop out keluar dari universitasnya. Karen tak ada lagi sang mama?
Young Adult
1.9K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Triplet's Diary

Triplet's Diary

Batmanly
Biasanya diary tersimpan rapat di tempat rahasia. Lalu, apa yang membuat Triplet's Diary membuka kisahnya kepada semua orang, termasuk kalian?
Young Adult
102.0K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Pernikahan Rahasia dengan Dosen Killer

Pernikahan Rahasia dengan Dosen Killer

Belinda dituntut keluarga angkatnya menikah secepatnya karena kakak tiri dan semua saudara sepupu telah menikah, walaupun dirinya masih kuliah. Selain itu, alasan utama tuntutan itu adalah keluarga angkatnya sangat membencinya dan tidak ingin merawatnya lagi. Di hari pertama kuliah semester lima, Belinda membuat masalah pada Brandon yang bertemperamen buruk, sehingga membuat hubungan mereka di kampus sebagai dosen dan mahasiswi musuh bebuyutan. Namun, siapa sangka Brandon akhirnya ingin menikahi Belinda karena nyawa sang ibu kandung Brandon dalam bahaya, yang selama bertahun-tahun disembunyikan di rumah sakit terpencil dan hanya orang tertentu yang bisa mengakses rumah sakit itu. Kebetulan selama ini yang sukarela merawat ibu Brandon adalah Belinda. Mengetahui mahasiswinya sendiri sekaligus gadis yang paling dibencinya adalah penyelamat ibunya, Brandon memutuskan menikahi Belinda. Selain itu, tujuannya ingin menikah Belinda karena ingin menghindari perjodohan tidak diinginkannya. Awalnya Belinda tidak ingin menikahi Brandon karena sikap Brandon keterlaluan, kini terpaksa melakukannya demi mendapatkan keuntungan yang diberikan Brandon. Namun, Belinda tidak ingin pernikahan mereka tersebar luas di kampus maupun media sosial. Baik Belinda maupun Brandon terpaksa melakukan pernikahan sandiwara. Hubungan mereka yang penuh rasa benci sejak pertemuan pertama mereka, bagaimana caranya agar mereka saling jatuh cinta satu sama lain? Siapakah orang yang mengincar nyawa ibu Brandon?
Romansa
103.4K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
I Saed Lupyu

I Saed Lupyu

Castortwelvy
Tidak siapa pun tahu apa yang akan terjadi di masa depan. Satu minggu, satu bulan, satu tahun, atau bahkan satu detik kemudian adalah misteri. Begitu juga dengan apa yang terjadi padaku. Aku tak pernah tahu bahwa aku akan mengenalmu. Tak pernah menyangka aku akan masuk ke dalam kehidupanmu. Tidak pernah sekali pun terpikirkan bahwa pada akhirnya, kau adalah milikku.
Young Adult
107.1K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Gadis Luka Tanpa Cinta

Gadis Luka Tanpa Cinta

Cicilia Fajar J
Memori beberapa waktu lalu terputar di kepala Lova. "Semua orang benci sama Lova." "Kenapa?" "Karena Lova tukang ngadu." Mata Lova terpejam dengan bibir bawah bergetar. "Lo jangan mati!" teriak Lova histeris. ***** Seorang pria dengan topi biru tersenyum, "Gue kembali, Senja." "Lo sedikit terlambat."
Young Adult
103.9K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
2021222324
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status