Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
CINTA DIAMBANG KEMATIAN

CINTA DIAMBANG KEMATIAN

Dalam dunia gangster yang keras dan penuh intrik, Rama, seorang pemuda yang tumbuh di bawah asuhan bos gangster, menjalani hidup yang gelap dan penuh risiko. Namun, hidupnya berubah ketika ia tanpa sengaja menolong Angel, seorang gadis misterius yang tampak biasa, tetapi sebenarnya adalah arwah yang terjebak di antara kehidupan dan kematian. Angel memiliki rahasia besar, ia terperangkap dalam masalah rumit yang melibatkan kelompok sesat, dan memiliki hubungan erat dengan petinggi pemerintah. Ketika Rama berusaha membantu Angel keluar dari cengkeraman kelompok tersebut, ia menyadari bahwa gadis itu bukan sekadar korban biasa. Hubungan spiritual Angel mengungkapkan berbagai misteri yang dapat mengguncang kehidupan Rama. Perjalanan mereka menjadi lebih dari sekadar pelarian, tapi ini adalah pencarian jati diri dan kebenaran. Setiap perjalan yang akan mereka lalui bersama, keduanya harus menemukan jalan untuk menghadapi takdir mereka, sembari berjuang untuk memahami arti kehidupan dan kematian.
Romansa
101.2K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Cinta sang Asmara

Cinta sang Asmara

Belladonalba
Para perempuan Afsana terlahir dengan kemampuan khusus, dimana mereka bisa melihat ikatan jodoh melalui untaian benang merah yang terikat pada jari kelingking seseorang. Ini seharusnya sebuah anugerah, akan tetapi Asmara merasa bahwa kemampuan ini tak lebih dari sekedar kutukan. Menemukan cinta sejatinya tak membuat Asmara berakhir dalam kisah yang indah. Dia justru harus menelan rasa sakit ketika Nanda, pemilik benang merah miliknya sekaligus lelaki yang Tuhan takdirkan sebagai belahan jiwanya justru mencintai perempuan lain. Sampai suatu peristiwa membawa Asmara pada satu titik yang membuat hubungannya dengan Nanda berubah kacau. Nanda mulai menjauhinya dan mungkin saja membenci. Di tengah tangisan keputusasaannya Asmara mengalami kecelakaan tunggal dimana mobil yang ia kendarai jatuh terperosok ke dalam jurang. Namun bukannya jatuh terlelap dalam kematian, Asmara justru terbangun di sebuah kamar hotel bersama Nanda. Kamar itu lah yang menjadi titik mula segala kekacauan dalam hidupnya. Menyadari kalau ia telah kembali ke hari-hari sebelum kematiannya, Asmara bertekad bahwa kali ini ia tidak akan membiarkan hidupnya berakhir menyedihkan.
Romansa
650 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Dosa dalam Cinta

Dosa dalam Cinta

Di bawah langit Batavia yang kelabu, Satrio Kusumo pulang dari Belanda dengan harapan besar, hanya untuk mendapati kotanya telah berubah menjadi panggung rahasia, pengkhianatan, dan luka lama yang belum sembuh. Pertemuannya dengan Sekar Puspita—perempuan memesona dengan masa lalu kelam—membuka pintu cinta yang manis sekaligus berbahaya. Di balik hubungan mereka, tersembunyi kebenaran pahit: ayah Sekar adalah pengkhianat yang menghancurkan keluarga Satrio. Di antara kerumitan cinta dan dendam, muncul Citra Anindita, gadis sederhana yang mencintai Satrio dalam diam. Namun, cinta itu harus terhempas saat Rangga Adibrata, sahabat Satrio yang menyimpan ambisi gelap, menjadikan Citra korban intrik. Diculik dan dibuang, Citra menghilang dari kehidupan Satrio. Sekar, yang diliputi rasa bersalah dan pengkhianatan dari Rangga, akhirnya hancur dan menghilang dalam arus sungai. Satrio, kehilangan cinta dan kepercayaan, mengasingkan diri. Bertahun kemudian, ia menerima kabar bahwa Citra masih hidup—namun sekarat. Ia menemuinya di biara, hanya untuk mendengar kata cinta terakhir yang tak pernah sempat terucap. Citra mengembuskan napas terakhir dalam pelukannya. Dengan hati hancur dan jiwa yang sunyi, Satrio kembali berjalan sendiri. Tidak ada kemenangan, hanya jejak luka dan dosa yang tak terhapuskan. Kisah cinta mereka berakhir dalam tragedi, tetapi kenangannya tetap hidup—membayangi langkah-langkah yang tak pernah sampai pada damai.
Romansa
1.1K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
BIRUNYA CINTA CEO

BIRUNYA CINTA CEO

Warieh Dewii
Bagaimanakah rasanya, bila cinta masa kecil datang kembali disaat kita telah memiliki pendamping hidup? Itulah yang dirasakan oleh Selene Cintami Rosmalia. Gadis ayu dengan lesung pipi itu kembali bertemu dengan cinta masa kecilnya yang bernama Elganneo Kalibiru Azura yang kini telah menjadi seorang CEO muda yang sukses. Namun sayangnya Cinta telah menikah dengan Ananda Sultan Iskandar. Akankah Cinta kembali kepada Biru? Ataukah Cinta akan bahagia bersama Sultan? Yuk langsung kepoin cerita segitiga antara Cinta, Biru dan Sultan!!
Romansa
102.0K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Sepucuk Surat Cinta

Sepucuk Surat Cinta

Virdiya
Masa remaja, masa penuh asmara. Tempat mengukir kisah yang hanya dirasa sekali seumur hidup. Namun, kenyataan memilih Almahyra untuk menerima sepucuk surat cinta lebih dulu dari teman-temannya. Ia terpaksa harus mencicipi pahit, manis, asamnya garam kehidupan diusianya yang masih dini. Mimpi-mimpi yang dirajutnya perlahan hangus terbakar tak bersisa. Tak hanya itu, peliknya asmara menambah lara. Hatinya terluka. Sehingga Almahyra merasa tidak ada gunanya hidup. Penuh cinta, bidadarinya merangkul hangat. Dengan kelemah lembutannya membuat Almahyra bangkit. Semangat yang mulai berkobar, membuat ia semakin gesit dalam melangkah. Meski yang didapati hanya kekecewaan. Akan tetapi, semangatnya tak pudar sedikit pun. Karena yang ia pikirkan hanya satu, masalah yang menimpa dia dan keluarganya harus segera diselesaikan. Tugasnya adalah mencari pendar cahaya, supaya hidupnya terang kembali. Berhasilkah Almahyra menemukan cahayanya?
Romansa
9.52.1K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
PELET CINTA LOLITA!

PELET CINTA LOLITA!

Lolita Cantika— Mahasiswi tingkat 4 yang sangat tergila-gila pada ketua BEM di kampusnya. Lolita cukup berani, bahkan terkesan tidak memiliki urat malu. Di depan banyaknya mahasiswa, gadis muda itu mendeklarasikan pelet cintanya. Membaca sebuah mantra sakti, yang dirinya pelajari dengan segenap hati. “Badabum.. Badabum! Cemriwing! Wing! Buat Bang Adnan terkintil-kintil! Bwah!” Jadi dapatkah mantra cinta itu meluluhkan sang pujaan hati? Ikuti kisahnya hanya di, “Pelet Cinta Lolita!”
Romansa
106.8K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Takdir Cinta Callista

Takdir Cinta Callista

Fee May
Kisah pengkhianatan cinta yang dialami oleh Callista membuat dirinya merasa terpukul dan membenci semua laki-laki. Aryan, cinta pertama sekaligus pembunuh rasa dalam jiwa Callista. Akankah Aryan bisa menyatukan kembali serpihan hati Callista yang telah hancur berkeping Temukan banyak kejutan tak terduga dalam cerita ini.
Romansa
1.6K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Cinta Tak Terpisahkan

Cinta Tak Terpisahkan

Erka
Han dan Lin yang mengalami cinta pada pandangan pertama saat keduanya duduk di bangku SMA . Lalu Keduanya masuk universitas yang sama dan bekerja di kantor yang sama juga . Cinta mereka tak di kalahkan oleh waktu , mulai dari remaja hingga dewasa . Dari masih memakai seragam sekolah hingga pakai baju pengantin di pelaminan .
Romansa
2.9K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Kebersamaan Tanpa Cinta

Kebersamaan Tanpa Cinta

"Bibi, dulu kita sudah sepakat waktunya sepuluh tahun. Sekarang masa itu sudah habis, aku ingin bawa Adele pergi. Tante tahu sendiri, dia memang nggak pernah menyukai Adele sejak awal." Di ruang teh, Amanda mengucapkan kata-kata itu dengan ekspresi getir. Dia sudah hidup bersama Arga selama sepuluh tahun, tapi selama itu pula dia tak pernah berhasil menghangatkan hati pria itu. Hingga suatu malam ketika Arga mabuk, dia menindih Amanda di ranjang. Di bawah pengaruh nafsu, mereka bermesraan hingga Amanda hamil. Setelah kejadian itu, Arga memberinya sebuah vila dan mengizinkannya melahirkan anak itu. Satu-satunya syarat adalah anak itu tidak boleh memanggilnya ayah. Di hadapan publik, Arga tetaplah pria lajang. "Aku nggak mungkin menikahimu, lupakan saja. Aku akan kasih uang untuk biaya hidup anak itu, tapi jangan harap aku akan mengakui statusnya. Bagiku, anak itu nggak pernah ada."
Cerita Pendek · Romansa
29.9K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
CINTA PALSU SUAMIKU

CINTA PALSU SUAMIKU

Na bukan siapa-siapa. Tetapi bagi Evan, dia adalah segala hal yang salah dalam hidupnya. Anak dari wanita yang merampas ayahnya. Perempuan tak bersalah yang kebetulan lahir dari kehancuran keluarganya. Jadi Evan memutuskan satu hal. Dia akan menghancurkan Na. Perlahan. Pasti. Sampai habis.
Romansa
326 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
1819202122
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status