Kontrak Dalam Cinta
Lyra tak sengaja mengacaukan pernikahan Axe, mantan kekasihnya, kala mereguk minuman beralkohol milik tamu lain di sebuah pesta. Demi menyelamatkan kehormatan wanita cantik itu, Alvindra membawanya pergi, biarpun mereka belum saling kenal. Melihat sosok pria asing saat terbangun pun membuat Lyra kebingungan setengah mati. Namun, siapa sangka ketertarikan dan ambisi membawa kedua orang yang memiliki watak berlainan tersebut menjadi kian terikat? Pernikahan kontrak pun dilakukan semata agar Alvindra lolos mewarisi kekayan keluarga, sementara Lyra bisa membuat pria bodoh yang mengkhianatinya merasa menyesal dan memohon belas kasih untuk kembali.
Mungkinkah cinta tumbuh di dua hati yang beku setelah tinggal pada satu atap? Atau justru kontrak tetap menjadi identitas untuk mereka selamanya?
Selamat membaca, Good Readers.
1013.8K viewsOngoing