Share

Eliza Mengidap Kanker?

Eliza memutuskan pergi meninggalkan area ruang praktek dokter. Setelah mendengar sindiran dan cemoohan pasien lain, Eliza gerah dan akhirnya memilih pergi.

"Eliza, tunggu!" panggil Della.

"Kamu kenapa pulang?" tanya Della.

"Aku nggak kuat Tante dengar cemoohan orang. Aku jadi dikasihani," ujar Eliza dengan wajah sendu.

"Tante sebenarnya kurang setuju kamu satu dokter dengan Amaliya. Dokter itu kan. rekomen Ibu Siska. Mereka pasti dekat. Tante hanya khawatir jika kamu di nomor duakan,"ujar Della.

"Tapi mau gimana lagi Tante? Aku kan sudah terbiasa dengan dokter yang sama dengan Amaliya," sahut Eliza.

"Lebih baik kamu sama dokter kenalan Tante saja ya," bujuk Della.

Mihran dan Amaliya akhirnya keluar dari ruang praktek dokter Aufar. Di sana ia tidak lagi melihat Eliza dan Tante Della. Mihran pun akhirnya menghubungi Eliza.

[Hallo, Eliza kamu ke mana? Ini kamu sudah dipanggil loh.]

[Aku sudah pulang, Mihran. Aku nggak kuat dengan sindiran orang. Kamu punya dua istri dan periksa di dokter
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status