Share

Memo Sang Korektor 1

Suasana di kelas saat mata pelajaran matematika cukup tenang. Pak Cipto selaku guru pengampu banyak kegiatan atau kesibukan sehingga beliau meminta para siswanya untuk mengkoreksi ulangan kemarin yang tak sempat ia koreksi sendiri.

“Maaf anak-anak, bapak minta tolong koreksikan ulangan kemarin yah,” ucap Pak Cipto.

“Ani, tolong dibagi dan pastikan yang mengkoreksi bukan punya sendiri,” perintah pak cipto kepada Ani yang memang tempat duduk Ani paling depan, berhadapan dengan meja Guru.

Lembar ujian pun sudah dibagi dan dipastikan tidak ada yang mengkoreksi ujiannya sendiri, sedangkan akP Cipto mulai menulis kunci jawaban di papan tulis.

Dan semua anak pun mengkoreksi lembar ujian temannya yang ada di hadapannya masing-masing. Tak disangka Rendra mengkoreksi lembar ujian milik Tya, tanpa berfikir panjang Rendra pun menulis nomor ponsel dia di kertas lembar ujian Tya dan berharap Tya menghubunginya.

“Kalau sudah, tolong

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status