Share

13. Confused

Penulis: Cherry Blossom
last update Terakhir Diperbarui: 2020-10-07 11:43:34

Chapter 13

Confused

Vanilla baru saja memasuki ruang makan dan tertegun mendapati siapa yang ada di sana. Nick, pria itu duduk di kursi makan sedang menikmati sarapan di rumahnya bersama Xaviera.

"Nick...." Vanilla justru seolah mengerang memanggil nama pria itu.

"Sayang, selamat pagi. Ayo, kemarilah," ucap Xaviera, wanita itu sedang menuangkan susu ke dalam gelas.

Sementara Nick, pria itu hanya menyeringai. Tetapi, tatapan matanya menatap Vanilla lembut, penuh kerinduan seolah-olah telah bertahun-tahun tidak melihat gadis itu.

Lanjutkan membaca buku ini secara gratis
Pindai kode untuk mengunduh Aplikasi
Bab Terkunci
Komen (12)
goodnovel comment avatar
Fifi Tasya
hiyaaaaa.... salah bicaralah kau Nick.... hahahaha.... ayo vanilla makin jual mahal aja biar Nick kalang kabut... hahahaha
goodnovel comment avatar
carlotta
ehmm,nik ini sangat mesum...sy jd respek sama beck...dia tdk pernah mengambil keuntungan dr vanilla,dia kejam tp menjaga
goodnovel comment avatar
christy tenda
What?!!! ...... Menunggu persetujuan dlm menyatakan "Cinta" n Lanjut "Ranjang" ... Ini Cinta atau Nafsu ......
LIHAT SEMUA KOMENTAR
Jelajahi dan baca novel bagus secara gratis
Akses gratis ke berbagai novel bagus di aplikasi GoodNovel. Unduh buku yang kamu suka dan baca di mana saja & kapan saja.
Baca buku gratis di Aplikasi
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status