Share

BERITA PANAS

Noel Corporation

Daniel Noel yang tengah sibuk berada di ruangan kerjanya, dikejutkan oleh suara getaran ponsel yang terus menerus bergetar di sampingnya, tanpa sedikit pun terjamah olehnya sama sekali karena kini ia tampak sedang fokus dengan beberapa file dan dokumen yang masih menumpuk di meja kerjanya.

Ia melirik dengan enggan ponsel miliknya itu, karena terus bergetar akhirnya ia pun mengangkatnya.

"Jika kau meneleponku kali ini bukan karena sesuatu yang penting siap-siap saja kau kupecat, Marvel!" bentak Daniel geram.

"Mr. Noel maafkan saya, apakah Anda sudah membuka situs hot topik hari ini? Saya sudah mengirimkan beberapa pesan sejak tadi pada anda, tapi anda belum merespon," jawab sebuah suara dari telepon milik Daniel Noel.

"Apa maksudmu dengan hot topik?!" tanya Daniel dengan kedua netra menyempit.

"Berita tentang Nyonya, Mr. Noel! Berita Nyonya sedang menjadi tranding topik hangat di mana- mana saat sebuah media berhasil mendapatkan foto Nyonya bersama dengan aktor as
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (1)
goodnovel comment avatar
Devi nirwana
seru...ceritanya ngak bikin bosen
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status