Share

Bab 59. Who are You?

Jantung Joseph tetiba berdetak terlalu cepat ketika melihat sosok wanita yang sangat dia cintai dalam layar macbook milik Dreyfus. Pria itu spontan membulatkan mata dengan bibir yang terbuka. Menahan gejolak jiwa yang terus meronta ingin segera bertemu dengan si wanita.

Dalam rekaman itu, terlihat wanita yang Joseph yakini sebagai Camila sedang berjalan mondar-mandir di depan pintu sebuah kamar. Gestur wanita itu terlihat gusar, seperti ingin segera melarikan diri.

“Camila?” Joseph berujar lirih bahkan nyaris tak bersuara.

“Aku bisa mengatur pertemuanmu dengannya,” tutur Dreyfus.

Spontan saja Joseph mengangkat pandangan. Mata elangnya langsung mengarah pada kedua manik Dreyfus.

“Di mana dia sekarang?” tanya lelaki itu yang terdengar tidak sabar, mendesak sang pemimpin.

“Dia aman sekarang. Kau tidak perlu khawatir. Aku akan membawamu bertemu dengannya.” Dreyfus menjeda ucapannya selama beberapa detik. “Namun aku menginginkan balasan yang sepadan,” imbuh pria tersebut.

Rahang Joseph tam
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status