Share

Bab 35

Polisi masih melakukan investigasi di lokasi kejadian dan itu membuat semua pihak menunggu hasil dari mereka. Ketika semua orang sedang di sibukan dengan kasus ini, sementara itu di sebuah tempat yang tidak jauh dari klinik gangguan jiwa terdapat seorang pria tua yang membawa wanita tua bersamanya memasuki sebuah ruangan yang berada di dalan gedung kantor. Mereka terlihat sedang kebingungan dan tidak lama setelahnya langsung bertemu dengan orang yang di carinya. Orang tersebut merupakan pekerja di sana dan mereka sedang menanyakan seseorang kepadanya. Orang itu hanya menggelengakan kepalanya dan kedua orang itu langsung pergi dari sana. Mereka berdua yang terlihat cemas mencari orang yang selama ini menghilang tidak tahu kemana. Mereka berdua dengan tekun mencarinya sampai pada akhirnya mereka menyerah dan langsung pergi lagi ke kantor polisi. Saat itu, di sana situasinya sedang sibuk dan mereka berdua belum mendapatkan informasi mengenai orang yang mereka cari.

“Permis

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status