Share

29. Perjalanan Bulanmadu

Tepat jam 08.30 pagi supir keluarga Mahawira mengantar Mentari dan Rakhan ke Bandara. Mentari duduk dengan tegang di jok penumpang di samping Rakhan. Perjalanan menuju bandara yang diselimuti kesunyian terasa sangat panjang dan lama. Mentari bersabar tidak mengeluarkan kata-kata sampai mereka tiba di bandara. Ia tidak mau bertengkar dengan Rakhan.

Menarik sendiri kopernya, Rakhan berjalan meninggalkan Mentari yang kesulitan membawa koper hingga harus dibantu supir mereka. Mentari sendiri merasa pegal hati lantaran ia harus menahan perasaan kesalnya sampai mereka tiba di konter check-in penerbangan domestik. 

Setelah urusan check-in selesai dan mendapatkan boarding pass, tujuan utama pe

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status