Share

Selera Kejora

Angin laut yang berhembus sepoi-sepoi menerbangkan surai yang menutupi sisi wajah Kejora.

Meski penerangan temaram hanya beberapa obor menerangi resto tersebut dan lilin kecil di atas meja yang memberi kesan romantis tapi justru hal itu membuat wajah Kejora terlihat cantik eksotis.

Semenjak kepergiannya ke Indonesia entah sudah berapa kali hati Arjuna mengkhianati pemiliknya dengan terus memuji Kejora.

Gadis di depannya begitu tekun menghabiskan makan malam dengan cita rasa Nusantara yang sejujurnya tidak cocok di lidah Arjuna.

“Makan Bang, Abang enggak akan kenyang dengan hanya mandangin wajah Kejora,” sindir Kejora dengan mata tertuju pada piring di depannya.

Sesaat kemudian Kejora mendongak dan mendapati sang Arjuna sedang mengerjap gugup karena sudah tertangkap basah sedari tadi mengagumi kecantikan Kejora.

Arjuna berdekhem, berusaha menghilangkan ke kekonyolannya.

“Aku tidak suka menu makan malam ini,” ucap Arjuna datar.

Kejora menyimpan sendoknya, bibir sensual itu melengkung k
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status